Gulai Kalio Daging Sapi

Dipos pada January 4, 2022

Gulai Kalio Daging Sapi

Anda sedang mencari inspirasi resep Gulai Kalio Daging Sapi yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Gulai Kalio Daging Sapi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gulai Kalio Daging Sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gulai Kalio Daging Sapi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gulai Kalio Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gulai Kalio Daging Sapi memakai 16 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Assalamu'alaikum Resep kedua buat arisan genkpeda nya uni @rika_kitchen , coba resep kalio. Ahh dari wanginya aja udah enak banget. Udah kebanyang nanti buka puasa pake kalio ini. Kalio adalah sebutan dari rendang setengah jadi, yang masih berwarna kecoklatan dibanding rendang yang berwarna cokelat kehitaman. Kalio bertekstur lengket dan basah dengan aroma karamel yang kuat, sementara rendang lebih kering, bertekstur kasar, dan mengeluarkan aroma rempah yang tajam. Umumnya kalio dijual sebagai rendang di Rumah Makan Padang di luar Sumatra Barat karena durasi memasak lebih pendek sehingga lebih praktis dan ekonomis untuk disajikan. Selain itu, rasanya tidak terlalu pedas dan daging yang dimasak juga tidak sekeras rendang. (Wikipedia) Karena di daerah sy ga ada bumbu gulai kalio, jadi saya pake bumbu siap jadi gulai dan rendang. Source : @rika_kitchen (modifikasi) #Genkpejuangdapur #Genkpeda_Eksis #CookmemberGenkpeda2_Rika #CookpadCommunity_Yogyakarta #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gulai Kalio Daging Sapi:

  1. 500 gr daging sapi
  2. 1 buah kentang
  3. Bumbu gulai siap pake (aslinya gulai kalio siap pake)
  4. Bumbu rendang siap pake (cabe giling)
  5. 400 ml santan encer
  6. 65 ml santan kental (santan instan)
  7. Bumbu
  8. 2 siung bawang merah iris
  9. 2 siung bawang putih iris
  10. 1 lembar daun jeruk
  11. 2 lembar daun salam
  12. 2 lembar daun kunyit (uk kecil)
  13. 2 batang sereh geprek
  14. 1/2 sdt garam
  15. Gula pasir (tambahan) optional*
  16. Minyak untuk menumis

Langkah-langkah untuk membuat Gulai Kalio Daging Sapi

1
Potong2 daging sapi dan potong2 kentang
Gulai Kalio Daging Sapi - Step 1
2
Tumis duo bawang sampai harum, masukkan bumbu gulai dan rendang, masukkan juga daun salam, daun jeruk, sereh dan daun kunyit. Aduk rata
Gulai Kalio Daging Sapi - Step 2
Gulai Kalio Daging Sapi - Step 2
Gulai Kalio Daging Sapi - Step 2
3
Masukkan daging aduk sampai daging berubah warna, masukkan santan encer, beri garam, kaldu bubuk dan gula (opional) setelah daging empuk masukkan kentang.
Gulai Kalio Daging Sapi - Step 3
Gulai Kalio Daging Sapi - Step 3
Gulai Kalio Daging Sapi - Step 3
4
Masukkan santan kental, masak sampai daging matang.
Gulai Kalio Daging Sapi - Step 4
Gulai Kalio Daging Sapi - Step 4
Gulai Kalio Daging Sapi - Step 4
5
Gulai kalio daging sapi siap di sajikan.
Gulai Kalio Daging Sapi - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sop Iga Sapi Kuah Bening

Sop Iga Sapi Kuah Bening

W4PGBA Cuaca hujan dan dingin, pas banget masak yang berkuah. Dan ini bikin kuah sop nya bening jadi lebih ringan dan segar.. Semoga sehat semuanya.. 🤗 #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron

5-6 orang
1 jam
Snack Macaroni Rasa Sapi Panggang

Snack Macaroni Rasa Sapi Panggang

Berawal. Dari teman kerjaku yg juga supervisor aku di kantor. Habis istirahat jam makan siang, dia bawa cemilan macaroni nya ke aku. Aku incip..eehh ketagihan..aku jadi makan terus cemilan dia..hihiii.. Tapi lama2 sadar diri juga, ga bisa habisin sendirian itu cemilan. Trus terbesit lah ide, kenapa aku ga bikin sendiri aja cemilan tersebut..wkwkwk.. Akhirnya aku buka tuh akun shopee trus beli online bumbu bubuk taburnya. Aku pilih yg rasa sapi panggang, karena aku suka rasa itu. Teman2 juga bisa pilih rasa bubuk tabur yg di suka. Yuk langsung aja kita bikin yaa teman2😁

1 bungkus 250gr
30 menit
Sapi Teriyaki ala" Hokben

Sapi Teriyaki ala" Hokben

Ceritanya lagi kangen banget ke hokben..pas kbtulan lg ada diskon sapi slice..yah sdhlah yah mari qt bkin😅..secara anakku suka bg..mari qt membuat ala hokben dgn kearifan lokal..

4 org
60 menit
Gulai kikil sapi

Gulai kikil sapi

Tiba-tiba pengen gulai kikil malam" Alhasil pagi langsung eksekusi

6 porsi
30 menit
Sapo tahu beef brokoli

Sapo tahu beef brokoli

Memanfaatkan bahan makanan yang tersedia di kulkas😁

6 orang
30 menit
Rawon Daging Sapi

Rawon Daging Sapi

Makanan favorit ibu😇

Oseng Kerewed Pedas (Daging Tetelan Sapi)

Oseng Kerewed Pedas (Daging Tetelan Sapi)

Pagi tadi aku tanya Mbak Ika @ikha_thea1, kerewed itu artinya apa. Oh ternyata daging tetelan. Paaas banget dapat kerewed di Ibuk penjual sayur. Masak lagi dong buat Mbak Ika yang jadi jodohku di Spesial Posbar Genk Peda Bersamamu 2021. Oseng Kerewed Pedas ini menu favenya beliau dan suami. Pasukanku juga sukaa.. Coba deket deh, dianterin. Hatur nuhun resepnaaa #CookpadCommunity_Surabaya #Cookpadcommunity_sidoarjo #GenkPejuangDapur #GenkPeda_Eksis #GenkPeda_MasakBerdua #GenkPeda_Bersamamu2021 #GenkPeda_EndahIka

Sayur Asem Kacang Merah Daging Sapi

Sayur Asem Kacang Merah Daging Sapi

Bismillaah... Salah satu menu sayur favorit keluarga saya 💜, hatur nuhun untuk inspirasi resepnya ya Bu @giacinta 💕. Izin modif, mentimun nya saya skip, saya ganti daging sapi. Rasanya mantul banget. Source : @giacinta #BandungCooksnap4_GiacintaPermana #CookpadCommunity_Bandung #AuthorsBandungHebring

Tongseng Tetelan Sapi

Tongseng Tetelan Sapi

Masih setia pake resep dari ibu mertua. Salah satu makanan favorit pak suami. Bikin untuk sarapan, request pak suami. Dulu pernah share yg versi daging kambingnya. Kalo ini yg versi daging sapi. Cuma ada perbedaan sedikit ya.

Sop Tetelan Salmon

Sop Tetelan Salmon

Tetelan salmon adalah bagian 'buangan' dari fillet salmon, yaitu bagian tulang, kulit perut, dan kepalanya. Tentu saja bagian ini harganya jauh lebih murah dibanding harga daging salmonnya. Tapi gizinya gak kalah loh... Dari blog HelloSehat dikatakan bahwa dibandingkan bagian dagingnya, kulit salmon mengandung konsentrasi tertinggi pada protein dan asam lemak omega-3. Asam lemak ini bermanfaat untuk mengurangi kadar trigliserida dan mengurangi risiko penyakit jantung. Source resep: @Clarissakitchen dengan sedikit penyesuaian. Yuuk cobain.. ini rasanya asem seger. Kalau suka pedes, bisa dibanyakin cabenya. #PejuangGoldenBatikApron #mbantuk_lauksayur #olahanIkan #CookpadCommunity_Bandung

Daging Sapi Sambel Matah

Daging Sapi Sambel Matah

Pengen makan sambel matah dicampur irisan daging sapi, cooksnap dari mbak @heningdy endess banget pedas . . #TiketGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Solo #cookingwithloveeatingwithheart

Ongseng daging sapi kuah santan

Ongseng daging sapi kuah santan

ini mantapp sekali... bisa gagal diet 😃🤣

6 porsi
1 jam
Sop iga sapi simple ala ibuLuRah

Sop iga sapi simple ala ibuLuRah

8 orang
1 jam 30 menit
Beef slice yakiniku

Beef slice yakiniku

Mengobati rasa kangen makan di yoshinoya, kalau masak sendiri lebih irit dan banyak 🤭 eksperimen dimulai 🤭 dan boomm pak su suka banget 💙

4-5 porsi
45 menit
Se'i Sapi Asap Sambal Lu'at

Se'i Sapi Asap Sambal Lu'at

Se'i adalah salah satu kuliner yang berasal dari Kupang, NTT. Irisan daging yang dimasak secara tradisional . Akan sangat nikmat jika disajikan dengan sambal luat yang merupakan sambal khas dari Kupang. Dan hari ini mencoba membuat dengan bahan yang ada di dapur. #seisapi #sapi #cookpad #cookpadindonesia #pejuanggoldenbatikapron

Cilok kuah pedas tetelan

Cilok kuah pedas tetelan

Pengen yang seger² pas cuaca dingin. Liat² bahan yang ada di rumah jadi deh. Cilok kuah ini

2 orang
45 menit