Kimchi Spaghetti Corned Beef

Dipos pada January 6, 2022

Kimchi Spaghetti Corned Beef

Anda sedang mencari inspirasi resep Kimchi Spaghetti Corned Beef yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Kimchi Spaghetti Corned Beef yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Kimchi Spaghetti Corned Beef, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Kimchi Spaghetti Corned Beef enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Kimchi Spaghetti Corned Beef adalah 3 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Kimchi Spaghetti Corned Beef sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Kimchi Spaghetti Corned Beef memakai 21 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Dalam rangka kegiatan tantangan cilmin #Barampaan_SerbaPasta yang menggunakan bahan utamanya #spaghetti & #kimchi ,saya akan memadukan makanan khas Italia dengan masakan sayuran khas Korea tapi saya tambahkan corned serta telur puyuh kedalam nya biar rasanya lebih enak๐Ÿ‘Œ Kimchi Spaghetti Corned Beef By : @divaerlinda_02012001 #kimchispaghetticornedbeef #Barampaan_SerbaPasta #TimKimchi #CookpadCommunity_Kalbar #CookpadCommunity_Borneo #bagikaninspirasimu #masakitusaya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Kimchi Spaghetti Corned Beef:

  1. 225 gr. Spaghetti Pasta
  2. 200 gr. Corned Beef
  3. secukupnya Kimchi
  4. 2 sdm olive oil untuk menumis
  5. 3 sdm olive oil untuk merebus spaghetti
  6. 3 sdm garam
  7. 2 sdm saos asam manis
  8. Air secukupnya untuk merebus spaghetti
  9. Bumbu Halus :
  10. 5 siung bawang putih
  11. 5 siung bawang merah
  12. 2 sdm gula pasir
  13. 1 sdt penyedap jamur
  14. 1/2 sdt garam
  15. Tambahan :
  16. 15 telur puyuh rebus
  17. Garnish :
  18. Daun Selada
  19. Taburan :
  20. Wijen bubuk
  21. Oregano bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Kimchi Spaghetti Corned Beef

1
Panaskan air,tambahkan garam & olive oil,biarkan sampe air mendidih,lalu masukkan spaghetti,masak sekitar 7 menit.Angkat & saring airnya.Tiriskan.
Kimchi Spaghetti Corned Beef - Step 1
Kimchi Spaghetti Corned Beef - Step 1
2
Panaskan olive oil,masukkan bumbu halus,aduk rata.Lalu masukkan corned beef nya,aduk lagi,tambahkan telur puyuh & kimchi nya,aduk sampe tercampur rata dengan bumbunya.Tambahkan saos asam manis agar tidak terlalu asam.Aduk rata.
Kimchi Spaghetti Corned Beef - Step 2
Kimchi Spaghetti Corned Beef - Step 2
Kimchi Spaghetti Corned Beef - Step 2
3
Kemudian masukkan spaghetti nya,aduk rata,jangan sampe spaghetti lembek.Angkat & siap sajikan dengan taburan wijen & oregano bubuk serta garnish daun selada๐Ÿ‘
Kimchi Spaghetti Corned Beef - Step 3
Kimchi Spaghetti Corned Beef - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Gyuniku Roll (Sliced Beef Enoki Roll)

Gyuniku Roll (Sliced Beef Enoki Roll)

Tertantang dengan tema minggu ini "Bungkusan Bernutrisi", kebetulan persediaan bahan di dapur memungkinkan menu ini, jadilahi ikutan #PekanPosbar #SerbaWrap #PejuangGoldenBatikApron Source Chef Devina Hermawan

4 porsi
1 jam
Serundeng Sapi

Serundeng Sapi

. . . . . . . source : lenny_odelia_tan

333. Tongseng sapi instant

333. Tongseng sapi instant

#Rekreasi_Bandung #CookpadCommunity_Jakarta #CookpadIndonesia

Beef steak with brown sauce

Beef steak with brown sauce

mumpung ada stok daging lumayan banyak edisi qurban jadinya cobain bikin ini deh๐Ÿ˜˜๐Ÿ˜˜ late post br sempet upload sekarang ๐Ÿ˜„๐Ÿ˜„

4 orang
1 jam
Beef Stir Fry with Bok choy

Beef Stir Fry with Bok choy

๐Ÿ€Dari Kebun : Pakcoy Putih(popeye dakota)๐Ÿ€ Pagi tadi panen Bok choy /popeye dakota di kebon. Pas banget masih ada stok beef belly, langsung di masak simple begini aja udah enak banget. Kriuk2๐Ÿ’š #PejuangGoldenBatikApron

Empal gepuk daging sapi

Empal gepuk daging sapi

6-7 orang
60-70 menit
Sate urat Mayang sapi

Sate urat Mayang sapi

Coba masak urat Mayang selain di buat bakso urat, Krn urat Mayang biasanya hanya di buat bakso urat.. cm mmg Krn daging nya keras.. masaknya butuh energi dan waktu yg lebih lama

3 orang
3 jam
Mac chesee beef corn with egg low fat

Mac chesee beef corn with egg low fat

Lagi kepikiran buat masakan sarapan yang enak tapi yang rendah lemak buat kaum wanita nih yang lagi diet hehehe

1 orang
30 menit
Sapi Saus Tiram

Sapi Saus Tiram

Tiba-tiba pengen masak beef, lihat persediaan bahan ada oyster sauce (saus tiram) dan kecap. Mulai aja berkreasi hahaha

15 menit
Sup tulang sapi

Sup tulang sapi

Pengennya sih sup tetelan sapi, karna di pasar gaada, beralih ke nyari iga sapi. Ternyata gaada juga wkwk akhirnya karna yg ada cuman tulang/balungan sapi yaudah deh dimasak ae๐Ÿคฃ #Week6_13032002 #PejuangGoldenBatikApron

SAIKORO BEEF Simple

SAIKORO BEEF Simple

Saikoro beef versi super simple, hanya dimasak dgn lada garam & bawang putih. Bahkan bisa juga tanpa bawang putih, cukup lada garam aja. Pertama teman saya bilang, aslinya emang udah enak dagingnya. Ga usah pake bumbu macem2 juga jadi. Ternyata begini aja ataupun ditambah saus2an sama2 enak ๐Ÿ˜๐Ÿ˜๐Ÿ˜ Krn pas dimasak keluar minyaknya, jadi kelihatan kaya ditumis. Kalau ga suka terlalu berminyak, buang aja minyaknya. Saya bikin 3 versi saikoro beef. Utk versi barbeque & saus keju bisa dilihat di resep lainnya.

2 orang
Sambal goreng kentang ati sapi tanpa santan

Sambal goreng kentang ati sapi tanpa santan

Resep simpel buat bekel suami tercinta

satu keluarga
1 jam
Spicy Beef Slice / Beef Slice Batokok

Spicy Beef Slice / Beef Slice Batokok

sebetulnya kurang pas ya kalo dibilang batokok, karena kan ngga dipukul2 beef nya... tapi karna ini plek2 nyontek bumbu jengkol batokok, so let it be... kali ini saya tambahin bawang putih geprek yang banyak karena pengen ala2 Ssam Korea ๐Ÿ˜…

Semur Daging Sapi (Resep Warisan Nenek)

Semur Daging Sapi (Resep Warisan Nenek)

Bismillah Seperti judulnya resep semur daging ini adalah resep turun temurun dari nenek uyut, emak, mama, lalu ke saya. Resep andalan banget deh, disukai semua di rumah. Ingat pertama kali belajar masak ini waktu saya masih ngontrak di Bandung, menjelang kelahiran anak pertama. Mama sampai belikan panci semi presto supaya lebih praktis kata beliau. Kali ini saya mencoba memasaknya menggunakan alat masak yang lebih praktis lagi karena multi fungsi banget yaitu Vitarice Low Sugar Multi Cooker. Gak nyangka sih, dagingnya bisa seempuk ini dan bumbunya juga meresap dengan baik. #resepwindri2022 #alatmasakmodern #alatmasakmultifungsi

60 menit
Sop Kaki Sapi (Balung)

Sop Kaki Sapi (Balung)

baru inget masih ada sisaan daging qurban kemarin hahaa, ada balung sapi (tulang paha) dan iga. dibikin sop seger kali yaa.. yu mari recook bun....

1 jam