Korean Beef Bulgogi

Dipos pada February 22, 2022

Korean Beef Bulgogi

Anda sedang mencari inspirasi resep Korean Beef Bulgogi yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Korean Beef Bulgogi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Korean Beef Bulgogi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Korean Beef Bulgogi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Korean Beef Bulgogi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Korean Beef Bulgogi memakai 19 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sumber: Adelia Sharfina #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalsel #RecookofTheWeek Bikin nagih, biasanya nggak suka daging.. kali ini dia suka banget. "Kalau dimasak kaya gini aku suka katanya". Mengutip kata2 anak Bunda.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Korean Beef Bulgogi:

  1. 250 gram daging sapi
  2. 1 sdm mentega
  3. Bahan Marinasi
  4. 2 siung bawang putih
  5. 1-2 sdm kecap manis
  6. 1 sdt paprika bubuk
  7. 1/4 sdt lada hitam kasar
  8. 1/4 sdt jahe bubuk
  9. 1/2 sdt garam (secukupnya)
  10. 1-2 sdt saus tiram
  11. 1/2 sdt gula
  12. 1/2 buah bawang bombay
  13. 1 batang daun bawang
  14. 1 sdt wijen sangrai/panggang
  15. 1 sdt madu
  16. 1 sdt minyak wijen
  17. Taburan
  18. 1/2 sdt wijen sangrai/panggang
  19. 1 batang daun bawang

Langkah-langkah untuk membuat Korean Beef Bulgogi

1
Iris daging tipis2. (daging dalam keadaan beku agar mudah diiris).
Korean Beef Bulgogi - Step 1
2
Baluri daging dengan "bahan marinasi", aduk merata. Masukkan kulkas, biarkan minimal 30 menit. (Saya 1 jam lebih) Direndam semalaman jg lebih bagus.
Korean Beef Bulgogi - Step 2
3
Panaskan sedikit mentega, masukkan daging yang telah dimarinasi. Daging akan mengeluarkan air dengan sendirinya. Masak hingga air menyusut/habis dan daging matang.
Korean Beef Bulgogi - Step 3
Korean Beef Bulgogi - Step 3
4
Angkat, taburi dengan daun bawang dan wijen. Siap disajikan.
Korean Beef Bulgogi - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bubur Semur Daging Sumsum Sapi Mpasi 7bulan+

Bubur Semur Daging Sumsum Sapi Mpasi 7bulan+

Selamat mencoba

4 porsi
1 jam 30 menit
Oseng Pedas Sandung Lamur (Oseng Mercon)

Oseng Pedas Sandung Lamur (Oseng Mercon)

🍃 Bismillah,....... Lagi pengen makan yg pedes2 ala oseng mercon gitu. Masaknya dikit aja karena cuma saya yang makan 😆 Bukannya tidak enak, tp karena Paksu & krucil2 selama ini memang tidak pernah mau makan jerohan, kulit, daging yg berlemak2 gini, geli katanya 🙈😂😁 #OlahanDagingKurban #PosbarIDAMAN #PekanPosbar #PekanPosbarProtein #CookpadCommunity_Bali

Rawon daging sapi

Rawon daging sapi

Suami yg lagi sakit, buat ningkatin nafsu makan jadilah masak menu kesukaan dia.. ❤

Sambal goreng hati sapi

Sambal goreng hati sapi

Lagi puasa, pengennya makan yg gizinya tinggi biar puasanya afdol, kuat, serta tubuh gk kekurangan nutrisi 🤭 Kubagi resepnya disini ya, ini sesuai lidah keluarga kecil kami, bumbunya gak medok tapi tetep mantul. Silahkan dicoba 🥰

60 menit
Gyudon a.k.a Japanese Beef Bowl

Gyudon a.k.a Japanese Beef Bowl

Kangen makan beef bowl Yoshinoya, jadi bikin sendiri dengan bumbu seadanya di dapur ternyata gampang sekaliii~

Gulai Nangka & Tetelan

Gulai Nangka & Tetelan

Dimasak gulai begini ga ada bedanya penampakkan nangka dan tetelan, kecuali saat dimakan 🤭 #PejuangGoldenApron3

SEMUR HATI SAPI 🍛BUMBU MEDOK + ENAK BANGET🤤

SEMUR HATI SAPI 🍛BUMBU MEDOK + ENAK BANGET🤤

Yg suka hati sapi cunggg angkat tangan😚... Dibikin semur gini duhhhh endulita banget deh bun 🤤... Cusss eksekusi ... . #PejuangGoldenApron3 . #CABEKU #semurhatisapi #semurhati #semur . #oporlebaran #lebaran #rendang #laukenak #cemilanenak #laukviral #corona #garagaracorona #covid19

6 porsi
1 jam
Sapi Cah Brokoli

Sapi Cah Brokoli

Menu simple tapi enak buat temen nasi, tinggal oseng" hingga empuk ,masukin brokoli,oseng" jadi deh😁 #Sapicahbrokoli #CookpadCommunity_Bogor

3 orang
45 menit
Nasi Kebuli Sapi

Nasi Kebuli Sapi

Nasi kebuli adalah hidangan nasi berbumbu yang bercitarasa gurih yang ditemukan di Indonesia. Nasi ini biasanya dimasak bersama bumbu kari daging kambing, susu kambing, dan minyak samin, disajikan dengan daging kambing goreng dan kadang ditaburi dengan irisan kurma atau kismis. Hidangan ini populer di kalangan warga Betawi di Jakarta dan warga keturunan Arab di Indonesia. Nasi kebuli menunjukan pengaruh budaya Arab Timur Tengah, tepatnya tradisi Arab Yaman. Nasi ini mirip dengan nasi Biryani. Setoran Semarak nasi kebuliku ini buat challengenya mba @ekolilis. Semoga berkenan ya mbakyu🙏🏻☺️ #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenApron3 #GASarapanSpesial #Semarak_GASarapanSpesial #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CloverCookingLover

Bistik konro sapi ala andin

Bistik konro sapi ala andin

Haloo teman-teman, hari ini aku bikin steak versi lokal ala andinskitchen. Ini namanya Bistik Konro Sapi yaa. Oia aku juga mau kasih tau biar bistik sapi nya makin manis gurih aku pakai @kecap_indofood , soalnya pas masak mie godog jowo kemarin rasanya mantep banget. Bistik Konro Sapi ini udah aku dan keluargaku coba, ternyata keluarga makanya lahap banget. Teman2 tungguin juga ya video masak resep ini,jangan sampai kelewatan😄

8 orang
1 jam 30 menit
Sliced beef (shortplate) sambal matah

Sliced beef (shortplate) sambal matah

Kalau bingung mau masak apa, pastilah sliced beef ini keluar dari freezer. Masaknya gampang, dibikin apa aja cucok. Kayak sama sambel matah ini. Dimakan sama nasi anget aja udah nagihh!

4 porsi
1 jam
Tongseng pedas kepala sapi

Tongseng pedas kepala sapi

Baru pertama kali makan tetelan kepala sapi , Alhamdulillah ternyata enak ya ...

3-5 porsi
1 jam
344. Kalio Daging Sapi

344. Kalio Daging Sapi

Masak sekalian buat stok, masak kalio, rendang berkuah alias rendang setengah jadi (bkn setengah mateng) anak2 lebih suka yang ini 🙂 Sumber resep @Mutabikh Uwmi #GA_TheNextLevel #Minggu38 #CookpadCommunity_Bogor

🎊Lapis Kentang Daging Sapi nan Gurih🎊

🎊Lapis Kentang Daging Sapi nan Gurih🎊

Assalamualaikum. Mau berbagi resep lapis daging. Kesukaan anak gadis,alhamdulillah makannya lahap. Happy cooking 💖

2 porsi
2 jam
Soup Tetelan Sapi

Soup Tetelan Sapi

Masak Sayur Soup Kegemaran anak2 ... #PekanPosbarSawi

Sop iga sapi

Sop iga sapi

Salah satu masakan paling praktis yang bisa di buat saat sibuk ngurus bayi😎

4 orang
1 jam
Beef Yakiniku

Beef Yakiniku

Sering banget kalau ke tempat makanan Jepang pasti wajib pesen Beef yakiniku, akhirnya buat dirumah aja deh, lebih hemat juga heheh Dan enak banget ini gampang buatnya .