Bistik Sapi

Dipos pada February 14, 2022

Bistik Sapi

Anda sedang mencari inspirasi resep Bistik Sapi yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Bistik Sapi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bistik Sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Bistik Sapi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Bistik Sapi adalah 2 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Bistik Sapi diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Bistik Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Bistik Sapi memakai 21 jenis bahan dan 2 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

resep keluarga sudah turun temurun sedari dulu...pas giliran turun ke tanganku resepnya aku modifikasi supaya Lebih kekinian👍😋

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Bistik Sapi:

  1. 200 gr Daging Sapi rebus
  2. 2 sdm margarin
  3. 2 siung Bawang Putih parut
  4. 1/2 bj Bawang Bombay iris
  5. 150 ml Kaldu rebusan daging sapi
  6. 1 sdt Maizena+1 sdm Air
  7. Campuran Bumbu-bumbu;
  8. 1/2 sdt Pala bubuk
  9. 1/4 sdt Lada bubuk
  10. 1/4 sdt Garam
  11. 1/2 sdt Kaldu bubuk
  12. 1 sdm Saus Tomat (delmonte)
  13. 2 sdm Kecap Manis (bango)
  14. 1 sdt Kecap Asin (ABC)
  15. Pelengkap;
  16. 2 btr Telur Ceplok
  17. 50 gr Wortel rebus
  18. 150 gr Kentang rebus
  19. 50 gr Buncis rebus
  20. 4 lbr Daun Selada
  21. 1 buah Tomat

Langkah-langkah untuk membuat Bistik Sapi

1
Siapkan semua bahan...lalu panaskan margarin,tumis bawang putih & bawang bombay sampai harum & matang,masukan daging rebus yang sudah diirisi lalu masukan campuran bumbu-bumbu,aduk rata
Bistik Sapi - Step 1
Bistik Sapi - Step 1
Bistik Sapi - Step 1
2
Setelah itu tambahkan kaldu,masak hingga mendidih dan bumbu meresap ke dalam daging lalu tambahkan Larutan maizena,aduk sampai rata dan kuah menjadi agak kental,angkat...kemudian tata Pelengkap di piring saji lalu siramkan Bistik Sapi diatasnya...aku tidak menuang semua kuah Bistik di piring supaya tidak meluap di piring...kuahnya bisa disajikan di mangkuk terpisah...👌😉selesai.
Bistik Sapi - Step 2
Bistik Sapi - Step 2
Bistik Sapi - Step 2

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Martabak Telor Daging Sapi

Martabak Telor Daging Sapi

Assalamualaykum semuanya ❤️ i’m back! Hari ini mau bagi resep martabak telor daging sapi. Bahan2 nya simple bgt, jgn lupa recook ya❤️

-
30 menit
Rica rica daging sapi

Rica rica daging sapi

Pengen masak daging sapi yang mudah, si kakak pengen makan yang enak. Ya ufah aku bikinin kesukaan kakak. Mumpung ada sisa daging nyate kemaren, sebenarnya kami jarang pake bawang merah. Suka bawang merah hanya yang digoreng. Jadi kami kalo masak gak pernah pake bawang merah. Tapi sejak suka baca resep di cookpad saat mau masak, ngikutin bener resepnya, kita jadi pake bawang merah. Dan sekarang biasa aja sama bawang merah. Malah jadi enak masakannya. #cookpadcommunity_Bandung #cookpadindonesia #belajarmasak #sukamasak

Iga Sapi Bakar

Iga Sapi Bakar

Hey hey moms semua 😁 selamat tahun baru islam yah, semoga segala kebaikan dan keberkahan selalu menyertai kita semua amin. Menu maksi untuk paksuami yg lagi libor iga bakar teflon

4 orang
1jam
Rolade sapi ekonomis dan simple

Rolade sapi ekonomis dan simple

Jika mendadak lapar Bisa untuk bekal atau stok di kulkas ya bunda.lebih enak bikin sendiri dapat banyak pula

3 bungkus
1 jam.
Lontong Kari Sapi

Lontong Kari Sapi

18 Januari 2021 Bismillaah, Obsesi terpendam adalah setiap kali kepengen makan sesuatu harus bisa bikin sendiri, karena kalo seringkali kepengen artinya makanan kesukaan. Beberapa waktu lalu pagi-pagi dianter paksu nyari lontong kari, di masa pandemi ini harus pandai memilah-milah tempat untuk jajan. Walau akhirnya ketemu di kaki lima yang direkomendasikan google, tetep aja kita heboh pas mau makan segala sendok, dll di lap pake tissue basah. Dipikir-pikir apa yang susah dari masak menu ini, cuma ngga percaya diri dengan bikin lontongnya. Seumur-umur ngga pernah bikin sendiri lontong atau ketupat, tiap lebaran pun kalo ngga beli ya dikirim adiknya mama atau mertua. Oops! 😂 Ahh kapan bisanya kalo ngga belajar, kapan belajar kalo ngga mulai. Cuuss lahh buka youtube, percobaan pertama lembek 😔 yang kedua sedikit lembek dan set-nya lama.. 3x coba akhirnyaaaa Alhamdulillaah berhasil dengan tekstur yang diinginkan dengan metode yang berbeda dari ke 1 dan ke 2. #CookpadCommunity_Bandung #AuthorsBandungHebring #lontong #lontongkari #karisapi

Gulai Sapi

Gulai Sapi

#PejuangGoldenApron3 #MasakAsyik #CookpadIndonesia #GodaTeflon_minggu30

3 orang
50 menit
Beef Burger home made

Beef Burger home made

Saking pengennya M*str B*rger jdinya terpaksa bikin, nasib anak rantau

4/6 porsi
1.30 menit
DENDENG LEMAK/DENDENG JANDO/DENDENG GAZEBO

DENDENG LEMAK/DENDENG JANDO/DENDENG GAZEBO

Dendeng Lemak terbuat dari Jando sapi atau gazebo yaitu bagian dari punuk sapi yang hampir seluruh bagian dagingnya memiliki lemak kenyal dan tidak larut jika dipanaskan. Bikin sekalian banyak utk stok karena dendeng lemak ini sangat lezat bila digunakan untuk campuran nasi goreng. Kalo ga mau memakai lemak, bisa juga dibuat dari daging sapi yang diiris tipis2, tetapi tidak segurih bila memakai lemak. #PejuangGoldenApron3

Oseng Sengkel

Oseng Sengkel

Sebenarnya tidak paham ini namanya masakan apa. Yang pasti memasak mengikuti imajinasi dan keinginan hati pingin sesuatu yang segar dan pedas. Makan berdua bersama mama tersayang siang ini.

2 orang
20menit
Sup Bola Bola Daging Sapi / Sop Bola Daging Sapi

Sup Bola Bola Daging Sapi / Sop Bola Daging Sapi

Masih punya daging sapi dikulkas dan bingung mau diapain. Pengen yg seger2 jadi dibikin sup aja pake wortel sm Buncis 🤪

Daging sapi lada hitam

Daging sapi lada hitam

#Cookpadindonesia #Cookpad_id #Cookpadcommunity_id_botneo #Cookpadcommunity_kalsel #Cookpadcommunitymartapura #GA_TheNextLevel #Resep41042021

272.~se'i sapi(daging asap)~

272.~se'i sapi(daging asap)~

Bismillah...menu makan siang Q.. Alhamdulillah pengen makan se'i sapi udh keturutan walaupun cuma di panggang di atas api kompor krna males bikin api pembakaran Yg penting daging nya tuh empuk banget.. Dan rahasia nya itu ada pd daun pepaya loh...😊ooh iya.. untuk bayam/kangkung Krispi nya AQ pakai resep daun kaduk/daun karuk krispi yg sudah pernah aq terbit kan..

Semur Daging sapi

Semur Daging sapi

Kalo masak daging, diapain aja kayaknya ad aj bumbu beli siap pakainya 😁. Mungkin karna lengkep klo di tempat bumbu giling itu, bumbu nya.. #GoldenApron3

Milky Beef Bone Broth

Milky Beef Bone Broth

Kaldu tulang sumsum sapi ala korea, hasilnya milky jika di dinginkan menjadi seperti jelly

12liter
Tumis Baby Buncis Daging Sapi

Tumis Baby Buncis Daging Sapi

Br sempet update cookpad lagi, nemuin resep baru yg enak trus gampang banget buatnya .. org2 di rumah pd suka 🧡

2-3 orang
20 menit
Nasi goreng hati sapi oatmeal

Nasi goreng hati sapi oatmeal

1 porsi 400 kkal (tergantung dari toping yg digunakan). Siapa bilang diet tidak bisa makan nasi goreng. Menu ini adalah satu andalan ku sebagai obat kangen dengan nasi goreng. Cocok untuk makan siang/ malam sekeluarga. Pertama cobain enak banget orang rumah aja yg gak diet pada doyan hihiii #MasakSekeluarga #MasakSekeluarga #MasakSekeluarga

1 porsi (1-2 x makan)
30 menit kurang lebih
Soto Daging Sapi ala Madura

Soto Daging Sapi ala Madura

Sumber: Stef Jn #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kalsel #RecookOfTheWeek #PejuangGoldenApron3

Nasi Kebuli Sapi

Nasi Kebuli Sapi

Lagi kepengen nasi rempah...

6 orang
Slice beef Sambal Mattah

Slice beef Sambal Mattah

Resep ini adalah resepnya Mbak Hening Desiyanti dari Bekasi. Saya kenalan dengan Mbak Hening sebagai sesama Pejuang Golden Apron 3. Memasuki Minggu ke-40, kami harus masih berjuang 12 minggu lagi untuk menyelesaikan perjuangan ini. Mamah Cookpad memberikan kesempatan untuk mengenal teman baru sesama Pejuang GA3 dengan cara recook resepnya. Ketika mulai menjelajah Cookpad, resep ini muncul dan cocok dengan bahan yang ada di kulkas (supaya bisa langsung cuus ke dapur) dan cocok dengan selera keluarga kami. Jadilah aku me-recook resep ini. Thanks resepnya Mbak Hening.. memang benar "Super Ebdess." Sekali lagi salam kenal ya Mbak.. Catatan buat teman-teman: di foto-foto ini porsinya adalah 2 porsi resep tapi di tulisan resepnya adalah 1 porsi resep. Karena aku ada keluarga yang berkunjung di weekend ini, jadi aku sekaligus memasaknya untuk 2 porsi resep. #PejuangGoldenApron3 #KenalanLewatRecook #CookpadCommunity_Jakarta

8 orang
3 jam