Roti Smoke Beef ala mommy

Dipos pada February 12, 2022

Roti Smoke Beef ala mommy

Anda sedang mencari inspirasi resep Roti Smoke Beef ala mommy yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Roti Smoke Beef ala mommy yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Roti Smoke Beef ala mommy, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Roti Smoke Beef ala mommy enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Roti Smoke Beef ala mommy adalah 4 - 5 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Roti Smoke Beef ala mommy sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Roti Smoke Beef ala mommy memakai 11 jenis bahan dan 8 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Roti tawar masih banyak ? Sayang Khan kalau didiamkan saja, nanti jadi bulukan.. 😰 Biar ga bosen dengan roti tawar yg gitu - gitu aja, dibuat yuk jadi cemilan enak dan mantabss..

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Roti Smoke Beef ala mommy:

  1. 20 lbr roti tawar tanpa kulit
  2. 2 butir telur ayam + 2 sdm susu cair, kemudian aduk rata
  3. 2 btr telur ayam direbus matang, kupas potong² jadi 20 bagian
  4. 4 lbr smoke beef
  5. 150 gr keju ceddar potong² dadu, 50 gr keju ceddar parut
  6. Bahan Saus Mayo :
  7. 10 sdm mayonaise
  8. 2 sdm kental manis
  9. 1/4 sdt garam
  10. 1/4 sdt lada
  11. Tepung roti kasar

Langkah-langkah untuk membuat Roti Smoke Beef ala mommy

1
Pipihkan roti tawar dengan menggunakan roll / botol, sampai roti menjadi pipih / tipis.
2
Tumpuk smoke beef (4 lbr) potong menjadi 2 bagian (jadi 1/2 lingkaran) kemudian tumpuk jadi satu, lalu potong-potong memanjang kemudian sisihkan.
3
Bahan Saus Mayo: mayonaise, kental manis, garam, lada, aduk sampai rata, sisihkan.
4
Ambil roti tawar yg sdh pipih, lalu dibagian sisi yang sebelah diisi dengan smoke beef 3-4 lbr, 1 bagian telur rebus yg sdh dibelah-belah, keju ceddar 3 - 4 buah, 1 sdt keju parut, 1 - 2 sdt Saus Mayo. Kemudian oleskan pinggir roti yg sisinya diisi tadi dengan telur yg sdh dikocok dan + susu cair.
Roti Smoke Beef ala mommy - Step 4
Roti Smoke Beef ala mommy - Step 4
5
Lipat roti yg sudah diisi tadi dan tekan² pinggir roti menggunakan jari sampai roti menempel. Lakukan sampai semua roti sampai habis.
Roti Smoke Beef ala mommy - Step 5
6
Celupkan roti yang sudah diisi tadi kedalam telur, lalu balurkan dengan tepung roti, lakukan sampai semua roti. Kemudian masukkan kedalam Freezer tunggu 30 menit.
Roti Smoke Beef ala mommy - Step 6
Roti Smoke Beef ala mommy - Step 6
7
Setelah 30 menit keluarkan dari Freezer dan kemudian digoreng dengan minyak panas sampai keemasan, angkat kemudian tiriskan. Smoke Beef ala mommy siap disajikan..
Roti Smoke Beef ala mommy - Step 7
8
Apabila tidak mau digoreng semua maka sisa Roti Smoke Beef bisa disimpan dalam freezer caranya; masukkan Roti Smoke Beef didalam Lunchbox yg tahan utk suhu dingin, selama didalam Freezer bisa awet sampai 1 bulan. Goreng kembali dalam keadaan 1/2 beku dalam minyak panas.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Merebus daging sapi metode 5-30-7

Merebus daging sapi metode 5-30-7

Cara ini bisa untuk menghemat listrik ataupun gas. Hasilnya daging akan empuk seperti kalau dimasak pakai panci presto. Dan metode ini bukan cuma untuk daging sapi aja yah, bisa untuk merebus segala jenis daging, seperti daging kambing, kerbau. Dan bisa juga untuk metode merebus kacang2an seperti kacang hijau, kacang merah. Bisa juga untuk merebus ketupat. Banyak manfaatnya. 😻 #dagingsapi #dagingsapirebus #sapi #merebusdaging

Beef Yakiniku

Beef Yakiniku

Source 📗 Makanan Yummy Healthy untuk Bekal Sekolah Anak by Nawang Okta #PejuangGoldrenApron3

Tongseng Daging dan Kikil Sapi

Tongseng Daging dan Kikil Sapi

Tongseng ini dibuat dari daging dan kikil sapi.

4 porsi
45 menit
Oseng pare sapi lada hitam

Oseng pare sapi lada hitam

2-3 orang
10 menit
222. Lapis Daging Sapi

222. Lapis Daging Sapi

Kenapa saya lebih memilih memasak dagingnya di slowcooker karena hasilnya lebih empuk dan lembut. Mengingat dua bocil ikut maem sehingga nanti makannya juga lebih enak. hehehe Source : dapurVY #CookpadCommunity_Semarang

Beef Teriyaki

Beef Teriyaki

Masih punya sisa daging qurban, bingung di masak apa akhirnya di bumbu teriyaki aja. #PejuangGoldenApron3

Beef Shortplate & Veggie

Beef Shortplate & Veggie

Pertama kali masak ini sebelum covid menyerang bumi, waktu itu my sisters sering banget ngajak barbequean di rumahku.Nah setiap ada sisaan daging,sudahlah di bikin niku udon eh masih ada aja yang tersisa.Akhirnya coba2 deh dicampur sayuran.Jadi deh andalan klo mau masak anti ribet.1x masak udah lengkap protein dan sayuran.Menu ini jadi andalan sahur tahun lalu

4 orang
Rolade Sapi Saus Tiram

Rolade Sapi Saus Tiram

Kemaren dapat Rolade dari mertua tapi gak banyak.... akhirnya nyari dicookpad nemu postingan bistik rolade dari bunda didi, keliatan sedap 👍Pengennya sih dibuat bistik tapi rolade gak banyak hehehe..... nah akhirnya saya tetap buat pake resep ini tapi sayurannya saya campur dan biar jadi tambahan menu dirumah.... rasa bistik tapi penyajian berbeda 😘😘 Source didi kitchen Resep aslinya https://cookpad.com/id/resep/4454264-bistik-rolade-sapi?invite_token=EUd8S7zZVLfHtZC35LmQ8qRN&shared_at=1612755895 #PejuangGoldenApron3 #roladesaustiram #bistikrolade

Bacem jeroan sapi

Bacem jeroan sapi

2-3 porsi
1-2 jam
Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

Resep Aslinya.... Source : Xander's Kitchen #Cocomtang #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenApron3

Sop Kaki Sapi

Sop Kaki Sapi

Kali ini masaknya niat banget. Paling suka nih makan Sop kaki kambing, berhubung susah cari kaki kambing. Mau nunggu Idul Adha juga kelamaan ya guys, akhirnya diganti dengan kaki sapi aja. Bersyukur juga jadi anggota P2L (Pekarangan Pangan Lestari) di pekarangan rumah ditanami berbagai macam sayuran. Kebetulan ada daun bawang, seledri, tomat, cabe, jahe tinggal ambil dari pekarangan. Hihi...Yuk ah cerita mulu, kita masak di dapur dulu. #GA_TheNextLevel #KulaEtamCoCoK #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Bontang

54.Sapi masak dendeng kelem

54.Sapi masak dendeng kelem

Tiap jajan yg ada menu daging sapi, anakku maemnya habis banyak. Jadi mama kapan masak daging😀. #PejuangGoldenApron3

Crispy Beef Steak ala Waroeng Steak

Crispy Beef Steak ala Waroeng Steak

Udah holiday tapi tetep harus di rumah aja. Kangen makan steak di WS, tapi gamau keluar rumah heu 😭 mencoba buat meskipun belum bisa buat tepung keriting, tapi tepung nya tetep kriuk. Biasanya ada tepung kentaki, tapi stok lagi habis, jadilah coba coba pakai tepung terigu protein sedang + air es. Untuk rasa sih sukses enak dan keluarga sukak!!! 🤗 . . #GoldenApron #GoldenApron3 #PejuangGoldenApron3 #DiRumahAja #KeDapurAja #CookpadIndonesia #MasakItuSaya #NgeksisDiCookpad #MasakSekeluarga . (Resep Minggu Ke-30)

2 porsi
Soto Tulang Sapi

Soto Tulang Sapi

Anak perempuan ku suka sekali makan nasi pake kuah, kuah apa saja asal kan tidak pedas.. yesss karena punya stok daging qurban.. punya inisiatif buatin soto daging sapi.. #CookpadCommunityDepok #PejuangGoldenApron3

Sop kikil daging sapi🥩

Sop kikil daging sapi🥩

Karena ada kikil di kulkas, jadinya membuat modifikasi dari sop daging untuk #menubukapuasa 🤗

Soto Daging Sapi

Soto Daging Sapi

#PejuangGoldenApron3 #Week42 💪 #CookPad_Indonesia🇲🇨❤️

Daging sapi bumbu Teriyaki ala Restoran Jepang

Daging sapi bumbu Teriyaki ala Restoran Jepang

Bismillah ...beberapa hari buat daging sapi Teriyaki Alhamdulillah anak anak lahap makannya hari ini sempat untuk masak lagi dan ada fotonya rasanya enak tdk kalah di restoran Jepang H****n

4 orang
2 jam
51. Beef teriyaki

51. Beef teriyaki

Sebenernya kalo beef ini sih enak di lada hitam yaa.. kalo teriyaki sih aku kurang suka. Tapi ya coba2 aja #PejuangGoldenApron3