Rendang daging sapi

Dipos pada February 10, 2022

Rendang daging sapi

Anda sedang mencari inspirasi resep Rendang daging sapi yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Rendang daging sapi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Rendang daging sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Rendang daging sapi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Rendang daging sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rendang daging sapi memakai 20 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Resep Aslinya.... Source : Xander's Kitchen #Cocomtang #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Rendang daging sapi:

  1. 1 kg daging sapi bagian paha (sengkel jg enak)
  2. 2500 ml santan dr 3 butir kelapa tua parut
  3. 3 batang serai geprek
  4. 1 lembar daun kunyit (me skip)
  5. 5 lembar daun salam
  6. Bahan yg di haluskan :
  7. 250 gr cabe keriting merah (buang bijinya)
  8. 250 gr bawang merah
  9. 8 siung bawang putih
  10. 1 sdt jinten
  11. 1 sdt adas
  12. 1 sdt merica
  13. 1 butir pala
  14. 5 butir cengkeh
  15. 3 butir kemiri
  16. 4 sdm ketumbar
  17. Seruas jahe
  18. Seruas kunyit
  19. Seruas lengkuas
  20. Secukupnya garam, gula

Langkah-langkah untuk membuat Rendang daging sapi

1
Masukan bahan bumbu yg sudah di haluskan ke wajan disusul santan
Rendang daging sapi - Step 1
Rendang daging sapi - Step 1
Rendang daging sapi - Step 1
2
Tambahkan serai, daun kunyit dan daun salam, masak di atas api sambil di timba timba santan hingga mendidih kira2 15 menit
Rendang daging sapi - Step 2
Rendang daging sapi - Step 2
3
Masukan daging masak hingga mendidih dan kecilkan api beri garam dan gula secukupnya
Rendang daging sapi - Step 3
Rendang daging sapi - Step 3
4
Masak sampai santan mengental aduk supaya tidak gosong... (Saya tambahkan telur rebus saat mulai menyusut dan mengental)
Rendang daging sapi - Step 4
Rendang daging sapi - Step 4
5
Teruskan memasak dg api kecil sampai rendang mengering dan berminyak
Rendang daging sapi - Step 5
Rendang daging sapi - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

47. Slice Beef Sambal Matah

47. Slice Beef Sambal Matah

Udah ketemu resep sambal matah yang pas di lidah, tinggal ditambahin slice beef aja.

6 orang
45 menit
Beef Slice Teriyaki

Beef Slice Teriyaki

Kapan hari berhasil bikin versi ayam, jadi skrg mau recook versi beef slice . Resepnya persis bgt ga ada beda, cuma kali ini pakai beef slice gitu aja hehe .

3 orang
3jam
Beef Korean Bulgogi (Bulgogi Daging) Simpel Mudah

Beef Korean Bulgogi (Bulgogi Daging) Simpel Mudah

Bulgogi ala ala yang simpel dan mudah. Lebih okay klo ada bawang bombay tapi sedang kehabisan stok bombay di kulkas belum belanja

2-3 orang
Roti jala kuah kari daging sapi

Roti jala kuah kari daging sapi

Cerita nya kangen makanan ala2 Arab , bikin menu roti jala buat buka

Nangka muda campur tetelan

Nangka muda campur tetelan

Rutinitas jalan" pagi seorang emak" yaa ketukang sayur..πŸ˜… Tdi di tukang sayur liat ada tetelan daging sapi yg harganya murah bgt.langsung deh ada ide masak nangka muda campur tetelan....cuss kita kedapur bun..

5 orang
1 jam
Sapi masak..... (?)

Sapi masak..... (?)

Tadinya mau masak empal, krn kesalahan bumbu jadi masakan lain πŸ˜‚ tapi enak kok.. 😍 uiui malah habis banyak bgt

3-4 org
2 jam
Bakmi goreng sapi

Bakmi goreng sapi

2 orang
30 menit
Asem-Asem Balungan Iga Sapi

Asem-Asem Balungan Iga Sapi

Memasak dg resep keluarga yg selalu menambahkan bumbu halus pada kuah kaldu, untuk memperkuat dan memperkaya rasa. Seharusnya pakai blimbing wuluh ya bun, tp saya tidak menemukannya tadi. Terimakasih

Bistik sapi ala rumahan

Bistik sapi ala rumahan

Lagi pengen makan bistik sapi alhasil buat sendiri aja πŸ˜€β˜ΊοΈ

3 orang
Setengah jam
Rabeg Sapi

Rabeg Sapi

Halooo Luur ! Belum Idul Adha atau lebaran, eh udah bikin Rabeg, gapapa lah ya hehe Rabeg ini salah satu kuliner khas Banten, saya pertama kali coba Rabeg pas di Cilegon. Menurut sejarah juga, Rabeg ini sudah eksis dari zaman Kesultanan Banten Lama, dan menjadi salah satu hidangan favorit Sultan Maulana Hasanuddin (Sultan Banten Lama kala itu) Kalau mau Rabeg yang otentik sih sebaiknya pakai daging kambing. Nah tapi karena saya nggak suka mbek, jadinya saya ganti daging sapi hehe Rabeg ini beberapa bumbunya mirip rendang, tapi kalau Rabeg tidak pakai santan, kekentalannya murni dari kemiri saja. Selain itu, Rabeg juga pakai gula aren doong sebagai komoditas utama Banten Wah memang lah ya hidangan itu bukan cuma sesuatu yang mengenyangkan dan bergizi, tapi juga merupakan produk budaya & produk sejarah. Mantab πŸ‘ #PekanPosbar #PekanPosbarSayurLebaran

Β± 4 porsi
Β± 40 menit
Beef Barbeque

Beef Barbeque

#PejuangGoldenApron3

Beef patty Home made

Beef patty Home made

Beef patty ini bukan cuma untuk daging burger yaa.. tapi bisa juga untuk lauk sehat makanan anak 😚

Beef Enoki Roll

Beef Enoki Roll

Lauk simple kesukaan suami🀎

2 orang
7 menit
Beef Enoki Roll Saus Teriyaki

Beef Enoki Roll Saus Teriyaki

Welcome back Enoki πŸ™ #PejuangGoldenApron3

Beef Teriyaki

Beef Teriyaki

Mau beef atau chicken, mau teriyaki atau yakiniku, sama aja bikinnya.. bawang bombay tumis terpisah biar saat mateng masih crunchy dan wangii..

5 orang
1 jam
Crispy Beef Steak ala Waroeng Steak

Crispy Beef Steak ala Waroeng Steak

Udah holiday tapi tetep harus di rumah aja. Kangen makan steak di WS, tapi gamau keluar rumah heu 😭 mencoba buat meskipun belum bisa buat tepung keriting, tapi tepung nya tetep kriuk. Biasanya ada tepung kentaki, tapi stok lagi habis, jadilah coba coba pakai tepung terigu protein sedang + air es. Untuk rasa sih sukses enak dan keluarga sukak!!! πŸ€— . . #GoldenApron #GoldenApron3 #PejuangGoldenApron3 #DiRumahAja #KeDapurAja #CookpadIndonesia #MasakItuSaya #NgeksisDiCookpad #MasakSekeluarga . (Resep Minggu Ke-30)

2 porsi
Beef Patty

Beef Patty

30 menit
Beef Blackpepper

Beef Blackpepper

Assalamualaikum dan Salam Sejahtera Cookpaders Semua... Saya kemarin masak daging blackpepper ini untuk makan siang.Ini enak banget dan salah satu hidangan Favourite keluarga saya. Saya tambahkan brokoli karena ada sisa brokoli di kulkas,jadi saya campurkan aja😊. Give a try and Happy Cooking guy's 😘😘😘 #madebyjeehan #cookpadmalaysia

2-3 Porsi
30 Menit
Bistik Daging Sapi

Bistik Daging Sapi

#GA_TheNextLevel