Balado paru sapi

Dipos pada March 27, 2022

Balado paru sapi

Anda sedang mencari inspirasi resep Balado paru sapi yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Balado paru sapi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Balado paru sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Balado paru sapi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Balado paru sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Balado paru sapi memakai 17 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Balado paru sapi:

  1. bahan rebusan
  2. 1/2 Paru sapi
  3. 4 Lembar daun salam
  4. 3 Lembar daun jeruk
  5. 4 Batang serai/sereh
  6. 1 Ruas jahe, lengkuas
  7. bahan halus
  8. 4 Buah bawang putih
  9. 4 Buah cabai rawit merah (sesuai selera)
  10. 6 Buah cabai merah besar/keriting
  11. 3 Buah tomat
  12. bahan utuh
  13. 3 Lembar daun jeruk
  14. 4 Lembar daun salam
  15. 2 Batang serai/sereh
  16. 7 Buah bawang merah
  17. secukupnya Beri garam, gula dan penyedap

Langkah-langkah untuk membuat Balado paru sapi

1
Bersihkan paru lalu rebus dengan bahan rebusan, masak hingga matang, lalu potong sesuai selera
2
Goreng paru sedikit matang, jika ingin renyah masak sedikit lama
3
Iris bawang tipis bawang merah, lalu tumis dengan minyak sedikit, tumis hingga harum
4
Masukan bahan halus dan bahan utuh kedalam tumisan, masak hingga tumisan harum
5
Masukan paru kedalam tumisan lalu beri sedikit air dan bumbu (garam, gula, penyedap) koreksi rasa lalu masak hingga bumbu meresap/kering
6
Catatan, bahan paru bisa diganti dengan bahan lainnya, penggunaan gula bisa diganti dengan kecap, masakan bisa diberikan sedikit bahan pelengkap seperti tahu goreng, tempe goreng atau serutan kentang goreng saat memasak

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sop daging sapi

Sop daging sapi

iseng-iseng coba masak ini. Ternyata kata paksu enakkkk kaya dijual² katanya.

2-3 orang
1jam 30menit
Beef BBQ ala Dapur B'wish

Beef BBQ ala Dapur B'wish

Masih ada sisa stok daging sapi tapi sudah bosan klo diolah yang ada kuah-kuah...pengen bikin sate saos kacang..gak punya kacang nya, jadi disesuaikan saja dengan bahan-bahan yang ada.. ya sudah sate ala-ala sy saja biar keren sebut saja Beef BBQ 😃 Walaaah ternyata enak banget lho... maknyuuuus..😆 #PejuangGoldenApron3 #Minggu11 #CookpadCommunity_Bandung

Beef steak teflon

Beef steak teflon

2 orang
1 jam
Tongseng Daging Sapi tanpa santan

Tongseng Daging Sapi tanpa santan

Tongseng adalah makanan khas dari Jawa Tengah. Disebut tongseng karena memasak nya dengan cara dioseng/tumis. Mengoseng daging kambing/sapi dicampur dengan kecap, bumbu, irisan tomat dan kol. Rasa manis gurih, renyahnya kol dan pedes nya cabe rawit mantaaap💞👍 #PejuangGoldenApron3 #Minggu10 #CookpadCommunity_Bandung

Srundeng daging sapi mbah riboet

Srundeng daging sapi mbah riboet

Ini masakkan yg selalu bikin saya terkenang akan masa kecil saya dulu plus membuat saya jadi teringat selalu kpd almarhum nenek saya yaitu mbah Riboet. Dulu setiap mbah Riboet dapat uang pensiun pasti beliau trus masak masakkan srundeng sapi ini. Setelah matang masakkan srundeng ini trus dibagikan kpd para cucu2xnya. Kami para cucu sampe hafal kalo mbah Riboet habis dpt uang pensiun pasti menu makan kami ya srundeng daging sapi ini 😊😁 Dan inilah resep srundeng daging sapi ala almarhum mbak Riboet 😊

2 jam
Tongseng Sapi

Tongseng Sapi

Menu olahan daging kesukaan pak Suami. Tongseng Daging. Ini tuh bener-bener enak. Bikin selera makan. Ini pake resep nya Mba Anita joyo dan sekarang jadi salah satu resep olahan daging yang paling sering di bikin. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Sumbar #Community_Sumbar #Basidoncek #BancakanOnlineBarengCookpad #eBook

Empal daging sapi

Empal daging sapi

Makanan yang berbahan dasar daging selamu menjadi favorit semua orang,rasa yang lezat dan gurih dan sedapat nya bumbu dan rempah rempah akan menghasilkan hidangan yang istimewa

6 porsi
60 menit
Asem Asem Daging Sapi

Asem Asem Daging Sapi

7 porsi
1 jam
Rendang Daging Sapi

Rendang Daging Sapi

#PejuangGoldenApron3 #mingguke11

10 porsi
4 jam
Sambal lado mudo sapi & jamur

Sambal lado mudo sapi & jamur

Coba masak karena bokap suka banget sambal lado mudo buatan temen mama. Sayangnya dia udh sakit-sakitan sekarang jd ga bisa masakin kita lagi. Versinya diremix dengan tambahan daging sapi iris dan jamur champignon (dua2nya sisa masak shabu-shabu hari sebelumnya) #BancakanOnlineBarengCookpad #eBook

>6org
1 jam 15 menit
Empal Daging Sapi

Empal Daging Sapi

Empal itu kesukaanku mulai dari waktu kecil😁 Dibuat lauk dengan nasi hangat udah enak. Digadoin juga enak😋 #PejuangGoldenApron3 #LiaMamabundaB3 #IdulAdha #BancakanOnlineBarengCookpad #EBook

Iga Sapi Bakar

Iga Sapi Bakar

Selamat hari raya idul Adha 🥳🥳 Salah satu menu favorit pas Idhul Adha selain gule kambing, rendang, tongseng adalah iga bakar...apalagi klo pas tetangga yang lagi jatah "tetel" suka ngasih tulang iga sapi...sukanya tuh sampe bikin ngiler 🤤🤤 Mari capcus buat biar makin jago masak berbagai menu di rumah dan pas ada #BancakanOnlineBarengCookpad yang biasanya terlewat ga pernah ikut 🤭Mari kita goyang panci💪💪 #BancakanOnlineBarengCookpad #VideoMasak

3 orang
1 jam
Beef Steak 🍖

Beef Steak 🍖

minggu ke-9 uwuu uwuuu... mari berlanjut dg challenge #cabeku tema per-daging-an, mumpung masih suasana ied adha 🤗 kalo kemarin dg bahan "daging kambing", namun kali ini dg bahan "daging sapi" 🐄 #bancakanonlinebarengcookpad #onlineclass #ebook #videomasak #cabeku #GA_thenextlevel #pejuanggoldenapron3 #berjuangbersamateman #cookpadcommunity_cirebon #cookpadcommunity_id #cookpadindonesia

Beef Steak Teflon

Beef Steak Teflon

Recook dari Mba Leliana Febrianti. Terimakasih mba atas resepnya 👍 Seminggu setelah lebaran idul adha berlalu. Rindu makan steak dan mencoba untuk buat sendiri karna masih banyak stok daging sapi. Tak di sangka tak di kira, hasilnya enak, empuk, bumbunya meresap. . . #GoldenApron #GoldenApron3 #PejuangGoldenApron3 #DiRumahAja #KeDapurAja #CookpadIndonesia #MasakItuSaya #NgeksisDiCookpad . (Resep Minggu Ke-11)

2-3 porsi
30 menit
Sapi lada hitam saori + jamur kancing

Sapi lada hitam saori + jamur kancing

Daging kurban masih banyak, coba cara masak baru. Biasanya beli di tempat makan harganya lumayan dan dapetnya sedikit

4-5 orang
1 jam
Tengkleng Sapi tanpa Santan

Tengkleng Sapi tanpa Santan

Berbeda dengan gule, tengkleng khas Solo menggunakan tulang belulang (sedikit daging). Terdapat dua versi resep tengkleng, dengan santan dan tanpa santan. Kali ini saya akan memasak Tengkeleng Sapi tanpa santan. Eitsss tak kalah lezat, lho di banding tengkleng kambing Bersantan... ini request nya mas bojo... karena lebih seger dan nggak eneg, katanya... Yuk, cobain. special menu untuk #bancakanOnlineBarengCookpad supaya bisa dapat #onlineclass tetap semangat para #pejuangGoldenApron3 khususnya #cookpadCommunity_solo

6 porsi
60 menit
Sop Sapi

Sop Sapi

Pekan kemarin kami sekeluarga safar ke Jakarta krn Idul Adha kami berniat menjengguk orang tua di Jogja yg sdh hampir setahun kita tidak kunjungi 😭😭 Karena Covid 19 masih berkeliaran dan kami harus menjaga kondisi tetap fit agar ketika mengunjungi org tua kami tidak jd carrier. Mau tidak mau harus membawa kendaraan pribadi. Alhamdulilah sampai Jogja dengan selamat. kemudian datanglah email dr mamah cookpad. Tugas bisa dikerjakan di dapur Ibu saya. Agak minder juga masak di rumah ibu saya karena khawatir tidak dapat jempol dr beliau secara beliau home chef yg semua masakannya ga cuma diri dukan anak dan suami tp juga cucu, mantu, teman² saya, teman² kakak saya, tetangga, keponakan dll Saya recook resep dari salah satu member Cookpad Community Bali mba Nila Iswahyudi, tapi karena dirumah harus menjaga kolesterol anggota keluarga, buntutnya sy ganti daging sapi. Alhamdulillah sekali dayung 2 -3 pulau terlampaui. Tugas agen rahasia dan tugas bancakan online terlaksana dalam kondisi tdk di dapur sendiri. #cookpadcommunity_malang #ucetucetkece #agenrahasiagoestoBali #BancakanOnlineBarengCookpad #ebook

4 porsi
60 menit
Kalio Daging Sapi (khas Padang)

Kalio Daging Sapi (khas Padang)

Beberapa waktu lalu pernah share ayam kalio, sekarang gantian kalio daging sapi. Bumbunya kurang lebih sama, rasanya seperti makan direstoran Padang. Kalio ini semacam rendang tapi lebih ringan rasanya #CABEKU #bamasakjosantan #Agustus2020 #Minggu10 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Jember