Beef Teriyaki

Dipos pada March 7, 2022

Beef Teriyaki

Anda sedang mencari inspirasi resep Beef Teriyaki yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Beef Teriyaki yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Beef Teriyaki, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Beef Teriyaki enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Beef Teriyaki adalah 4 Orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Beef Teriyaki sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Beef Teriyaki memakai 19 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Beef Teriyaki:

  1. 250 gram Daging sapi (iris setipis mungkin)
  2. 1 Bawang Bombay (iris)
  3. 2 Sdm Margarin
  4. 3 Sdm Minyak goreng
  5. Secukupnya Biji wijen (sangrai secukupnya)
  6. Marinasi:
  7. 1 cm Jahe sebesar jempol kecil
  8. 2 Bawang putih (kalau bawang putihnya kecil pakai cukup 2)
  9. 1 Sdm Minyak wijen
  10. 2 Sdm Kecap Asin
  11. 5 Sdm Saus tiram
  12. 1/2 Sdm Merica bubuk
  13. 1 Sdm Madu bisa diganti gula biasa
  14. secukupnya Garam
  15. secukupnya Penyedap rasa
  16. 2 sdm Kecap manis
  17. secukupnya Air
  18. Tepung maizena yg telah dicampur air 1 sendok (jika perlu)
  19. 2 saset Saus teriyaki atau sesuai selera

Langkah-langkah untuk membuat Beef Teriyaki

1
Iris daging sapi setipis mungkin, cuci lalu tiriskan
Beef Teriyaki - Step 1
2
Proses marinasi:
3
Campurkan, Daging sapi yg telah diiris dan dicuci. Masukan - bawang putih, bawang bombay (diparut dgn parutan keju), Kecap asin, Minyak wijen, Kecap manis, Merica, Garam, Madu (atau gula), diamkan selama 3 jam dalam kulkas
4
Panaskan margarin dengan api kecil lalu masukan marinasi dagingnya bersamaan dgn bumbunya. Masak sampai 30 mnt atau sampai sekiranya daging empuk dengan memberi air sedikit2
5
Jika sudah keadaan daging sudah empuk tapi keadaan air Masih banyak atau sekiranya masih kurang kental tinggal tambahkan tepung maizena yg telah dicampur air sedikit. Masukan penyedap rasa lalu masukan bawang bombay hingga harum
6
Setelah matang, taburkan biji wijen diatas beef teriyakinya
7
Sajikan.
Beef Teriyaki - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tongseng Iga Sapi

Tongseng Iga Sapi

Setiap bikin tongseng gak sesuai dengan lidah... Mbok ini posting, dan langsung cookmark... Berhubung adanya iga sapi, gpp lah dibuat tongsengnya pakai iga sapi... Duuhhh mantap surantap, enak banget... Source : Putri Christian #BanggaKirimRecook #cookpadcommunity_bekasi #cookpadcommunity #cookpadindonesia #bundarazs #Ga_TheNextLevel #ga_thenextlevel #gathenextlevel #tongseng #tongsengigasapi #masakitusaya #masaksimple #masakmudah #cookingwithhearteatingwithlove

Soup daging sapi sederhana

Soup daging sapi sederhana

Ceritany beli sayur pas pulang kerja tapi sisa yang dijual sama masnya hanya sayur soup yang udah dibungkus cusss kita buat soup sapi aja mumpung masih ada sisa daging dikulkas

4orang
1jam
#108 Rendang Daging Sapi

#108 Rendang Daging Sapi

Sisa daging qurban masih ni. Yaudah deh masak rendang aja meskipun tanpa daun kunyit ya, soalnya ga punya๐Ÿ˜ƒ. Rasa tetap enak dan nendang kok. #PejuangGoldenApron3

Gulai cincang sengkel

Gulai cincang sengkel

Pake kuahnya aja udah nikmatโ˜บ๏ธ...paling suka daging sengkel...masak sampai empuk berasa kenyel kenyilnya๐Ÿ˜‹..tambahin kentang biar banyak bisa nambah berkali2

Beef Teriyaki Ala Hokben

Beef Teriyaki Ala Hokben

resepnyaa mudah tapi rasa juara, saya buat pakai resep dari cr cook. cus kita intip resepnya ๐Ÿ˜‰ #cookpadcommunity_jakarta #cookpadcommunity_malang #beefdapurjessie #intipdapurjessie

2 orang
Soto tetelan sapi

Soto tetelan sapi

Ceritanya beli tetelan buat di sop, tp tiba2 berubah haluan jadi bikin soto ๐Ÿ˜

Daging sapi gulung telur

Daging sapi gulung telur

Olahan daging sapi, cemilan anak sehat.. :)

3 porsi
1 jam
Sayur asem tetelan sapii ala akyuu ala sundaa

Sayur asem tetelan sapii ala akyuu ala sundaa

ceritanya habis bkin kuee laper males beli makan akhrnyaa suami pengen d masakin aja adanya d kulkas bahan syur asem kbetulan ada tetelan sapii ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…

1 panci kecil
30 menit
Rendang daging sapi

Rendang daging sapi

2-3 orang
1 jam 30 menit
Pastel isi smoke beef dan keju melt

Pastel isi smoke beef dan keju melt

Kalo biasa pastel isi bihun atau kentang wortel, tp kali ini isi smoke beef dan keju.. bikin cemilan yg anak2 jg suka, mereka jg harus menikmati masakan ibuknya๐Ÿค—๐Ÿฅฐ Sumber dr: https://cookpad.com/id/resep/8063857-pastel-isi-kentangwortel-dan-telur?invite_token=6fBXDL3qsckAWqQ2ZynLYpDX Minggu ke 23 #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Cilegon #cookpadcommunity_banten #pawonibukhanif

20 pcs
-+ 1 jam
Sop Daging Sapi

Sop Daging Sapi

Ceritanya punya sedikit daging sisa bikin krengsengan sapi kemarin. Rencananya sih mau dibikin krengsengan lagi, cuma belum apa -apa suami bilang bikin menu lain aja, cz beliau lagi ga enak tenggorokannya. Ya udah lah, cap cus dibikin yg berkuah aja. Sop Daging ini beda resep ga kaya biasanya kalau Ummah bikin. Kali ini pake kemiri dan bumbunya di tumis. Cekidot ini dia resepnya!!!

4 orang
Pie smoke beef panggang tanpa mixer

Pie smoke beef panggang tanpa mixer

Untuk suamiku yang tidak suka manis

4 potong
1 jam
Beef Burger and Stik with Mashroom Sous

Beef Burger and Stik with Mashroom Sous

Iseng kepengen buat makanan dirumah dengan mengusung tema stik dan burger dengan bahan dan cara yang cukup mudah ๐Ÿคญ

3 porsi
2 jam
328. Tumis Buncis Daging Sapi by Uliz Kirei

328. Tumis Buncis Daging Sapi by Uliz Kirei

Assalamu allaikum wr,wb hai Cookpaders Lovers hari ini Aq akan masak resep terbaru "Tumis Buncis Daging Sapi by Uliz Kirei" untuk suamiKu yang sedang cuti dinas ๐Ÿ˜ Resep ini adalah hasil recook dari Bunda yang berada di .... ๐Ÿ˜ƒ Terima kasih untuk inspirasinya ๐Ÿ™ Untuk cara membuatnya sangat mudah gak pake ribet lho ๐Ÿ˜ƒ Yukzzz ikutan cobain resepnya dirumah ya ๐Ÿ˜ƒ Happy for cooking always ๐Ÿ˜˜

2 porsi
45 menit
Daging sapi penyet

Daging sapi penyet

sy memikirkan ayam penyet sy pun akhir nya mencoba sapi penyet

4 porsi
30 menit
Rendang sapi

Rendang sapi

Alhamdulilah..... Punya tambahan resep di minggu ke-26 (20/11/20) sebagai #PejuangGoldenApron3 Penasaranku tentang rendang belum khatam, tapi resep ini sudah mendingan rasanya..apalagi untuk dua krucil yg lagi mulai belajar pedes...rasanya sudah pas katanya... Nambah nasi teluss....๐Ÿ˜๐Ÿคญ. Kali ini saya diajak jalan sama Bu IVANI DEVI untuk men #JelajahResepSahabat . resep asli saya modif sedikit sesuai level pedesnya dan banyaknya takaran bumbu saya sesuaikan dengan banyaknya daging. ๐Ÿ’ž

8 orang
4 jam
Rawon Daging Sapi

Rawon Daging Sapi

kalo ngerawon saya lebih suka pakek daging yg agak berlemak yah, jadinya lebih juicy dan lebih gurih kuahnya

Beef Stroganoff + Pasta

Beef Stroganoff + Pasta

Berawal dari bingung mau masak apa buat dinner, buka youtube dan nemu ini.

3 orang
1 jam
Yoshinoya Beef BBQ

Yoshinoya Beef BBQ

GA Minggu #21 Semenjak pandemi, jarang banget makan di mall ataupun di luar, bisa kehitung jari banget, beda di weekend weekend biasanya sebelum pandemi yang dikit dikit jajan dan makan diluar. Karena kangen dengan makanan beef bowl, dan kebetulan ada bumbu nya, jadi kemarin langsung beli beef slice nya. #Cookpadcommunity_jakarta #PejuangGoldenApron3

3-4 orang
30 menit