Beef slice Mommylicious

Dipos pada January 1, 2022

Beef slice Mommylicious

Anda sedang mencari inspirasi resep Beef slice Mommylicious yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Beef slice Mommylicious yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Beef slice Mommylicious, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Beef slice Mommylicious enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Beef slice Mommylicious adalah 2 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Beef slice Mommylicious diperkirakan sekitar 1jam 10 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Beef slice Mommylicious sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Beef slice Mommylicious memakai 12 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Hari minggu masakin kesukaan anak saya yang SMU.. rasanya gurih ada manisnya dan empuk...masaknya cepet hanya marinasi bumbunya yang lama.. saya marinasi 1 jam. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Yogya

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Beef slice Mommylicious:

  1. 150 gr daging sapi
  2. 1 sdm saus tiram
  3. 1 sdt kecap asin
  4. 1 sdt kecap Inggris
  5. 1 sdt kecap manis
  6. 1 sdt minyak wijen
  7. 1 sdm minyak goreng untuk menumis
  8. 1/2 buah bawang bombay
  9. 2 buah bawang putih
  10. 1 sdt tepung maizena
  11. 1 buah jahe
  12. 2 sdm air matang

Langkah-langkah untuk membuat Beef slice Mommylicious

1
Iris tipis daging sapi melawan serat ya..karena ngga mungkin juga kalau melawan takdir hehheeee
Beef slice Mommylicious - Step 1
2
Marinasi dagingnya dengan saus tiram, kecap manis, kecap asin, kecap Inggris, dan tepung maizena. Aduk rata dan cuekin 1 jam ya.. daging bisa menjadi empuk karena kita potong melawan serat dan diberi tepung maizena.
Beef slice Mommylicious - Step 2
Beef slice Mommylicious - Step 2
3
Siapkan bumbu yang diiris lalu jahe hanya saya geprek untuk membuat aroma lebih wangi.
Beef slice Mommylicious - Step 3
4
Siapkan minyak goreng untuk menumis. Masukkan bawang bombay dan jahe kalau sudah layu masukkan bawang putih. Aduk hingga wangi.
Beef slice Mommylicious - Step 4
Beef slice Mommylicious - Step 4
5
Lanjut masukkan dagingnya aduk rata sambil tes rasa ya..boleh tambah sedikit air ini saya tambah 2 sdm air tapi setelah daging setengah matang ya.. sebelum diangkat beri minyak wijen aduk sebentar. Memasak daging cepat saja ya 2-3 menit di api sedang karna kalau terlalu lama dagingnya jadi kering.
Beef slice Mommylicious - Step 5
Beef slice Mommylicious - Step 5
6
Siaaaap deh wangi enak empuk hias dengan wijen putih sangrai. Selamat mencoba dan menikmati yuuum...
Beef slice Mommylicious - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Kripik Hati Sapi

Kripik Hati Sapi

Bosen dengan olahan hati sapi yang itu2 saja. Cobain yang satu ini, bisa buat lauk dan cemilan lho... Foto hanya sampel saja karena lupa foto yang awal

5 orang
1 jam
Sapi / pork lada hitam super nikmat dan simpel

Sapi / pork lada hitam super nikmat dan simpel

Ini bole pakai sapi / pork / ayam ya. Kali ini saya pakai daging pork request by suami, bikin nya simpel dan salah satu kesukaan keluarga di rumah.

5 orang
30 menit
Mpasi Series - Beef Spaghetti Cheese

Mpasi Series - Beef Spaghetti Cheese

lagi susah makan lagi tapi kemarin dia suka banget makan mie. yaps!! dicoba lagi tapi dengan rasa yang agak sedikt beda

1 porsi
± 20 menit
Simple Beef Cheese Spaghetti

Simple Beef Cheese Spaghetti

Simple and easy Moms... Menikmati masakan ala resto di rumah.... Yuks eksekusi.. #PejuangGoldenBatikApron

.
Beef Bone Broth (Kaldu Tulang Sapi)

Beef Bone Broth (Kaldu Tulang Sapi)

Selalu sedia stock bone broth di freezer. Setiap mulai berasa badan ga enak pasti konsumsi bone broth ini karena emang bagus banget untuk kesehatan. Kali ini bikin yang versi sapi. Buat bone broth ini sebenarnya tidak susah, tapi karena butuh waktu yang lama, jadi saya prefer untuk langsung masak dalam batch besar dan disimpan untuk stock di freezer. ** di resep ini, pada tahap terakhir saya blend semua bahan yang sudah di slowcook, jadi hasilnya sangat kental. Kalau kalian lebih prefer kaldu tulang yang clear, bisa skip tahap blendernya. #thickbonebroth #beefbonebroth #kaldutulangsapi

8-9 jar
Beef Teriyaki

Beef Teriyaki

Haloo ini resep beef teriyaki aku liat dari resep buku Mommycha Irawan yaah. Untuk saos ala hokbennya nanti akan dibuat di resep tersendiri lagi.

Rawon Daging Sapi

Rawon Daging Sapi

Kangen rawon bikinan almh ibunda. Sekarang harus bisa buat sendiri kalo pengen :))

Beef Bourguignon

Beef Bourguignon

Bœf bourguignon (dibaca: beuf burginyong) ini adalah masakan daging khas Perancis dengan citarasa sedikit asam, mirip2 bolognaise dikit rasanya buat saya. Kalau di resep asli pakai vin rouge atau red wine. Karena saya nggak mengonsumsi alkohol, red wine saya ganti dengan campuran jus apel murni + lemon (bisa juga pakai cranberry atau pomegranate juice). Kalo diliat cara masaknya sebenernya mirip2 bikin rendang. Daging dicampur sayuran, jamur, dan bumbu2 dimasak agak lama sampai semua kaldunya keluar dan rasanya enak banget 😋 potongan sayurnya jangan terlalu kecil ya, biar ga cepet lembek. Ini bisa jadi alternatif masak daging kalo bosen yang itu2 aja,, resep dan bahan yang saya tulis disini sudah dimodifikasi supaya lebih gampang buatnya 😄 Sumber: therecipecritic.com #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Depok

Fusilli n Cheese Tabur Se'i Sapi

Fusilli n Cheese Tabur Se'i Sapi

Sore-sore ngemil yang creamy2 keju 🀀👍 # cookpadCommunity_Bogor

Beef Slice batokok

Beef Slice batokok

Terinspirasi dendeng batokok padang, akhirnya tercipta menu ini... Sengaja memakai beef slice non fat biar cepat empuk dan masaknya lebih cepat... #ikavatin_beefbatokok #ikavatin_olahandaging #dagingbatokok #olahandaging #pejuanggoldenbatikapron

3 orang
1 jam
Rolade Beef n Vegie

Rolade Beef n Vegie

Udah lama pngin bikin, tp ragu2 krn aku tahu, pd saat prosesnya, aku gx bkal bisa ngicipin adonannya. Akhirnya bikin dg sistem kira2 sj. Untungnya rasanya lumayan. 🀩

3 rolade
Soto Kikil Sapi

Soto Kikil Sapi

#mingguke1 #PejuangGoldenBatikApron #GoldenApronChallenge #dapurmungilbundaniasyifa . . Assalamualaikum Bismillah setor resep pertama di Golden Batik Apron Challenge... Semangat..semangat..semangattt... 👏😄😄😄

4 Orang
45 Menit
Mawut Wagyu

Mawut Wagyu

Punya bihun sekeping, daging wagyu sisa bbq-an selembar, dan mie instan (yg katanya ngalahin enak nya indomie goreng) sebungkus. Dahlah kita buat mawut. Eh enak wkwkwk. Emang ya, kalo masak bahan2nya sisaan dan kepepet itu somehow hasilny lebih enak dr masak yg niat ngumpulin bahan2. Yah, saya sih seringnya bgitu hehee. #PejuangGoldenBatikApron

Semur Daging Sapi dan Tahu

Semur Daging Sapi dan Tahu

Salah satu masakan yang juga jadi favorit anak-anak yang sering dimasakin neneknya sewaktu mereka kecil.. Lagi kangen, jadi pengen buat dan di share.. Semoga berguna..

3-5 orang
1 jam
Beef Teriyaki

Beef Teriyaki

Masak daging nggak perlu repot. Tinggal cemplang cemplung aja

3 porsi
270. Steak Ribeye

270. Steak Ribeye

#PekanPosbar #KreasiBBQ Malam tahun baru kali ini sepiii....akhir tahun tanpa ibu lagi, tanpa anak-anak, karena semua diluar kota. Cari Menu yang cepat, dan tanpa banyak cucian...karena cuma berdua .....namun tetap bersyukur karena anugrahNya sehingga dapat menyongsong tahun baru 2022. Semoga semua menjadi lebih baik.

Semur daging sandung lamur

Semur daging sandung lamur

Kesukaan suami, manis kentel gurih sedap pastinya 🥰