Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah

Dipos pada January 2, 2022

Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah

Anda sedang mencari inspirasi resep Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah adalah 4 - 5 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah diperkirakan sekitar 1/2 - 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah memakai 12 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Sebenernya lebih enak digrill ala all you can eat, tapi karena lamaa harus satu persatu, dibuatlah begini. Beli dagingnya slice beef yang ada fat-nya dan bumbu instan teriyaki / yakiniku di meatshop andalan keluarga. Sambal matahnya pakai resep @xanderskitchen cuma jumlah bahannya disesuaikan selera keluarga. Simple, dimakan pake nasi anget, malem-malem bareng keluarga, alhamdulillah nikmat. #PekanPosbar #KreasiBBQ

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah:

  1. Slice Beef Teriyaki/Yakiniku
  2. 750 gram slice beef yang ada fat-nya (beli di meatshop)
  3. 2 botol kecil bumbu instan teriyaki/yakiniku (beli di meatshop)
  4. Sambal Matah
  5. 6 buah cabe rawit kecil pedas/sesuai selera
  6. 10 siung bawang merah/sesuai selera
  7. 2 batang sere ambil bag dalam yang berwarna putih/sesuai selera
  8. 4 lembar daun jeruk/sesuai selera
  9. 1 sdm perasan air jeruk nipis/sesuai selera
  10. Secukupnya gula pasir
  11. Secukupnya garam
  12. Secukupnya minyak goreng yang sudah panas

Langkah-langkah untuk membuat Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah

1
Marinasi fatty slice beef dengan bumbu teriyaki/yakiniku dalam 1 wadah, lalu diamkan di dalam kulkas selama 1 jam/lebih.
Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah - Step 1
Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah - Step 1
2
Setelah dimarinasi, panaskan teflon besar, kemudian masak fatty slice beef yang sudah dimarinasi (tidak memakai minyak karena sudah ada fat-nya) dg kematangan sesuai selera. Kalau mau lebih empuk, bisa digrill sebentar saja. Berhubung sy lebih suka tekstur yang garing, jadi saya grill hingga kering.
Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah - Step 2
Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah - Step 2
3
Buat sambal matahnya dengan mencuci bersih semua bahan dengan air matang, kemudian iris tipis semua bahan (kecuali jeruk nipis), letakkan dalam 1 wadah. Beri perasan jeruk nipis, gula, dan garam. Kemudian tuangkan minyak goreng yang sudah dipanaskan.
Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah - Step 3
4
Hidangan siap disantap, dimakan dengan nasi hangat, bersama keluarga, nikmat!
Slice Beef Teriyaki / Yakiniku Sambal Matah - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Beef Slice with Barbeque Sauce

Beef Slice with Barbeque Sauce

Kemarin Melati coba beef barbeque dan ternyata suka. Jadi hari ini Amma coba bikin tapi ini dimasaknya di teflon. Alhamdulillah Melati makannya lahap dan Ayahnya juga suka 😊

3 porsi
Beef Yakiniku

Beef Yakiniku

# 90 # Ini salah satu makanan favorit suami karena rasanya endul banget πŸ› 2 hari pasti langsung abis tak bersisa. Biasanya daging slice yang kami pakai itu yang tanpa lemak soalnya kalau pakai lemak pas dimakan ada rasa amis gitu (menurutku) kecuali kalau mau digrill biasanya yang ada lemak πŸ₯“πŸ₯“ Ini resep dari mbak Galuh Candra yang dimodifikasi karena saya pakai 500 gr dan juga saya tambahkan paprika karena saya penyuka paprika πŸ§… #resolusi2021 #resepnyamamaida #viaskitchen #viasbaking #viascooking

Sate Goreng Wagyu *sinemaru*

Sate Goreng Wagyu *sinemaru*

2 orang
30 menit
Sapi lada hitam

Sapi lada hitam

Masakan untuk santap keluarga

6 orang
60menit
Beef Teriyaki

Beef Teriyaki

Bismillaah Resep dari teh @tian23 ,mantapp teh, anak2 syukaa bangett.. Makasih yaa resepnya. πŸ˜πŸ™ #CookpadCommunity_Bandung #Cocomba

Beef teriyaki

Beef teriyaki

3 orang
30 menitan
Blackpepper Beef Steak

Blackpepper Beef Steak

Assalamualaikum... masyaaAllah tiba-tiba direquest paksu bikin steak sendiri,,, modal bismillah terus masuk dapur sambil searching di yt channel chef favorit hampir semua resepnya udah aku cooksnap,, chef @devinahermawan suka banget sama resep2nya beliau krna penyampaiannya mudah dipahami apalagi sama aku yg masi newbie,, Dan ini adalah Steak Perdanaku 🀭 alhamdulillah bisa dimakan,,, enakkk thanks alot chef udah banyak menginpirasi,, bikin makan dirumah jadi makin betah, tetep makan seenak diresto dgn menu yg bervariasi. #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #mrsferdi2021

Beef Teriyaki ala ala Hokben

Beef Teriyaki ala ala Hokben

Assalamu'alaikum Dah lama ga nongkrong di hokben, jadi kangen makan beef teriyaki. Coba olak alik cp nemu resep mb Arifah, dicoba lah itu resep, dan tidak mengecewakan, sudah sedikit mengobati kangen makan di hokben. Makasih mb @arifahamrullah semoga mb dan keluarga selalu diberi kesehatan πŸ₯°πŸ₯° #Genkpejuangdapur #Remembergenkpeda_ArifahAmrullah #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #Kopijos Source : @arifahamrullah

Sapi Lada Hitam : Ala Restoran

Sapi Lada Hitam : Ala Restoran

Sebenernya paling sedap kalo pake paprika ya bund..karna disini susah cari paprika dan harus ke supermarket jadi pake seadanya aja alias cabe terompetπŸ€­πŸ˜‚ #cookpadcommunity_semarang #semangcookhokya

Malbi Daging Sapi khas Palembang

Malbi Daging Sapi khas Palembang

Masak ini berasa mau lebaran, hehe.. vibesnya hari raya banget, biar komplit tinggal tambah nasi samin n acar resepnya mba @niungniung πŸ˜πŸ˜‚ Trus open house deh, makan bareng keluarga besar.. mantaap. #KreasiCoDe_Wongkito #Rekreasi_Palembang #CookpadCommunity_Depok #PejuangGoldenBatikApron

buanyaak
2 jam
Nasi Goreng Daging Sapi

Nasi Goreng Daging Sapi

Enaak nih, walau pake bumbu nasi goreng kambing, hehe

4-5 orang
1 jam 30 menit
Beef lasagna

Beef lasagna

45menit
Semur Daging Sapi

Semur Daging Sapi

Ini resep ala mamah yg wena'e puooolll πŸ˜‹

2 orang
Sop Iga Sapi

Sop Iga Sapi

Masakan Ibu selalu yang terbaik hehe. Tentu saja ini resep Ibu.

6 orang
Sayur krecek sapi dan kacang tolo

Sayur krecek sapi dan kacang tolo

Lagi kepengen masakan jawa dan yang sederhana

5orang
1 jam
Semur Daging Sapi

Semur Daging Sapi

Cooksnap resep semur ala Xander's Kitchen dengan menyesuaikan bahan karena saya hanya masak 250 gr daging.