Semur Daging Sapi Cincang Kentang

Dipos pada February 8, 2022

Semur Daging Sapi Cincang Kentang

Anda sedang mencari inspirasi resep Semur Daging Sapi Cincang Kentang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Semur Daging Sapi Cincang Kentang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Semur Daging Sapi Cincang Kentang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Semur Daging Sapi Cincang Kentang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Semur Daging Sapi Cincang Kentang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Semur Daging Sapi Cincang Kentang memakai 13 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Mumpung ke supermarket, beli daging giling, udah gitu sampai rumah bingung mau di apain ya... Nyari² resep ketemu resepnya Cici Tintin Rayner, langsung deh di bikin. Enak... Bumbu meresap.. Alhamdulillah anak² suka, makan daging ga perlu ekstra ngunyah nya karena pakainya daging giling😁🤭 #PejuangGoldenApron3

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Semur Daging Sapi Cincang Kentang:

  1. 500 gr daging sapi giling good quality
  2. 2 buah kentang, kupas potong sesuai selera
  3. 2 buah tomat merah matang
  4. 1 buah bawang Bombay besar, iris tipis
  5. 1 siung bawang putih, haluskan
  6. sesuai selera Kecap secukupnya,
  7. sesuai selera Garam/penyedap secukupnya,
  8. sesuai selera Gula secukupnya,
  9. Sesuai selera pala, parut (saya pala bubuk)
  10. sesuai selera Merica bubuk,
  11. 2 sdm saus tiram
  12. 1 sdm saus tomat, botolan
  13. 2 sdm margarine, untuk menumis

Langkah-langkah untuk membuat Semur Daging Sapi Cincang Kentang

1
Panaskan margarin, tumis bawang putih halus dan irisan bawang Bombay sampai layu dan harum
Semur Daging Sapi Cincang Kentang - Step 1
2
Masukkan daging sapi giling, tumis 2-3 menit sampai berubah warna, beri kecap manis, gula, pala, merica, saus tiram, garam
Semur Daging Sapi Cincang Kentang - Step 2
Semur Daging Sapi Cincang Kentang - Step 2
3
Tambahkan air sekitar 600 ml (kalo.pengen berkuah banyak bisa di tambah ato sebaliknya, fleksibel ya).
Semur Daging Sapi Cincang Kentang - Step 3
4
Masak hingga setengah surut, masukkan kentang
Semur Daging Sapi Cincang Kentang - Step 4
5
Masak terus sampai meresap, test rasa, tambahkan apa yang kurang, terakhir masukkan tomat dan saus tomat
Semur Daging Sapi Cincang Kentang - Step 5
Semur Daging Sapi Cincang Kentang - Step 5
6
Selesaiii..... Siap di sajikan...
Semur Daging Sapi Cincang Kentang - Step 6
7
Hemmm enakkk...
Semur Daging Sapi Cincang Kentang - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Beef Black Pepper

Beef Black Pepper

#PejuangGoldenApron3 #week33 Resep simple lainya buat anak kos wkwk gaperlu banyak bumbu, cukup satu sachet bumbu instant dah jadi semuanya haha, yuk diliat resepnya!

2 orang
30 menit
31. Tumis daging sapi sayur

31. Tumis daging sapi sayur

Bismillah share resep pekan ketigapuluhsatuu😍😍😍 Resep simple, bumbu tinggal cemplung2 nih bund.. tapii ttep ad rebus2 diawal yaa bund, spaya bner2 mateng dan numisny gk pake lama 😁 okee, selamat mencobaa... dtggu kiriman recooknya bund ♡ #PejuangGoldenApron3 #pekan31 #TumisDagingSapi

Sawi Roll daging ayam dan sapi

Sawi Roll daging ayam dan sapi

Udah lama minta dibawain sama misua daging sapi tapi orangnya lupa terus 🤦 kadang ketinggalan atau ke jual (maklum soalnya misua emang kerja nya dagang daging sapi di daerah pasar buncit Jak-Sel 🤭) akhirnya ummine beli daging ayam fillet dah karena terhitung ekonomis dibandingkan daging sapi, emak2 irit😅. Pagi udah beli ayam eh sorenya misua bawain daging sapi. Tapi klo kata Ummu Nana's mah ga ada yang mubazir sebagian diolah sebagian di simpen di freezer buat stok bikin cemilan yang lain 😘😘😘

20 menit
Sosis Sapi Saus Teriyaki

Sosis Sapi Saus Teriyaki

Resep dari Tresna Andoh

Beef steak+garlic baby beans,corn with creamy mushroom sauce

Beef steak+garlic baby beans,corn with creamy mushroom sauce

#cookpadcommunity #cookpadcommunity_bali #cookpadcommunity_jakarta #cookpadcommunity_bekasi #cookpadindonesia #cookpad

5 orng
Rawon Iga Sapi

Rawon Iga Sapi

Resep tahun lalu yg baru aplot sekarang krn nemu fotonya di gallery. Kebetulan hari ini pas bikin buat buka puasa🤭

Sapi lada hitam

Sapi lada hitam

3 - 4 orang
40 menit
Tongseng sapi

Tongseng sapi

Masakan favorit anak-anak yang selalu menggugah selera, pasti nambah terus kalo makan sama ini, rasanya gurih pedas, namun kadar pedasnya bisa disesuaikan dengan selera. #pejuanggoldenapron3 #minggu30 #cookpadcommunity_Bandung #BandungsilihAsaan_kanggoMurangkalih

4 orang
1 jam
Empal sengkel

Empal sengkel

Dari kecil mamaku suka banget bikinin aku empal sengkel. Karena lunak , kenyal, manis dan 1 empal kecil bisa di makan 1 piring nasi 😂 dan ini ku buat juga untuk anak2ku ❤ mari di coba ya

8 orang
3 jam
Sop Daging Sapi Sederhana

Sop Daging Sapi Sederhana

Menu berbuka puasa pertama di tahun ini, spesial request suami yang pengen buka puasa pake perkuahan ❤️

Bakso telur puyuh sumsum Sapi

Bakso telur puyuh sumsum Sapi

Semarak Clover minggu ini sangat menantang, membuat bakso/mie home made... Walaupun sedikit ragu akan hasilnya tapi hrs semangat berusaha yg terbaik . Utk resep bakso saya pakai setengah resep mba Fitri Sasmaya yg resepnya simpel & hasilnya memuaskan walau bentuknya belum rapi #PentolanClover #GibahPentolanClover #CloverCookingLovers #TidakSekedarMemasak #CookingWithHeartEatingWithLove #CookpadCommunity_Bekasi

Home Made Daging Sapi Kebab

Home Made Daging Sapi Kebab

#JadiPejuangGALagi_Ramadan #resepdagingkebab #kebabHomeMade #isianKebab

8-10 kebab
15 menit
Korean spicy beef

Korean spicy beef

2 orang
15 menit
Bakso iga sapi

Bakso iga sapi

Kata paksu udah paling juara banget 🤤 kuahnya kentel berasan banget kaldunya 🥰

8 orang
1 jam 30 menit
Korean Beef Bulgogi

Korean Beef Bulgogi

4 - 5 porsi
Beef Teriyaki

Beef Teriyaki

Menu ini lahir dikarenakan terdapat sisa beef Slice dikulkas bekas bulgogian saat tahun baru, maka kita buat ini aja resep super simple gaes, cekidot 🤓

Kuah Baso Tetelan Sapi

Kuah Baso Tetelan Sapi

Dapet kiriman baso sapi..ga mungkin kan di cemilin polosan gitu 😁 nguprek cookpad dapet contekkan kuah baso, Masya Allaah.... enakkk... beda tipislah sama mamang baso propesional Source : Bakoel Omi

Beef & Fries

Beef & Fries

Assalamu'alaikum... snack tapi kenyang, buat ngakalin anak bayik yg kdg picky eater 😁 gurih dan garingnya french fries ditambah beef yg rasanya identik dgn rasa masakan turki, bikin makan trs ngga mau brenti 🙈 #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa #mrsferdi2021

Oseng Daging Sapi Sambal Ijo

Oseng Daging Sapi Sambal Ijo

Udah lama ga makan sambel ijo jadi kangen bikin. Selamat mencoba 🥳

3 orang
1,5 jam