Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan)

Dipos pada January 25, 2022

Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan)

Anda sedang mencari inspirasi resep Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) memakai 8 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Pekan Cooksnap Depok kali ini bertemakan aneka Nasi Berempah. Kebetulan sudah lama Pak Cik Su minta dibuatin Nasi Mandhi yang rupanya adalah salah satu menu favoritnya. Berhubung masih nggak pede klo racik bumbu sendiri, akhirnya coba pakai yang instan aja. Beli paketan beras basmati yang sudah ada bumbu instannya. Praktis tapi rasanya enak sekali. Alhamdulillah, anak-anak semuanya suka. Dan ujung-ujungnya malah request supaya sering-sering dibikinin nasi ini. Masaknya ngintip resep di kemasan paketan nasinya saja. Praktis, hasilnya enak. Oia, aslinya nasi mandhi ini pakai daging kambing. Berhubung susah dapetinnya, jadi pakai daging sapi saja. #PosbarIDAMAN #KreasiDepok_NasiBerempah #CookpadCommunity_Depok

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan):

  1. 2 cup beras basmati
  2. 250 gram daging sapi
  3. 1/2 siung bawang bombay
  4. 3 siung bawang putih
  5. 2 sdm minyak samin
  6. 1 sachet bumbu instan+rempah-rempah
  7. 5 cup air
  8. Toping : kismis

Langkah-langkah untuk membuat Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan)

1
Rebus daging sapi hingga empuk, potong-potong, sisihkan. Cuci beras basmati 2-3 kali, lalu rendam selama 30 menit.
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 1
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 1
2
Cincang halus bawang putih dan bawang bombai. Panaskan minyak samin, tumis bawang bombai dan bawang putih hingga harum.
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 2
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 2
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 2
3
Masukkan bumbu dan rempah aduk-aduk, tambahkan sedikit air.
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 3
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 3
4
Masukkan potongan daging ke dalam tumisan bumbu, aduk rata. Rebus hingga bumbu meresap kedalam daging. Ambil daging, tuangkan kedalam wadah.
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 4
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 4
5
Masukkan beras kedalam rice cooker, tambahkan air sisa bumbu dan air biasa hingga sebanyak 5 cup. Masak di dalam rice cooker hingga matang. Begitu nasi matang, aduk-aduk, tuangkan potongan daging tadi. Tunggu hingga 20 menit.
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 5
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 5
6
Nasi Mandhi siap dihidangkan. Jangan lupa taburi kismis diatasnya. Yumm, nikmat sekali!
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 6
Nasi Mandhi Daging Sapi (Instan) - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sop Tulang Sapi

Sop Tulang Sapi

Masih suasana Iedul Adha, kemarin di kasih pak RT satu bungkus yang kebetulan daging sapi. Babat nya sudah di bikin soto, hari ini tulangnya di sop. Pengolahan tulang sapi cukup lama karena kalau asal-asalan akan masih ada bagian dalam nya yang mentah dan masih ada darahnya. Caranya cukup simpel rebus dengan daun jeruk dan garam selama kurang lebih 2 jam atau mau lebih cepat di presto saja. #CocomtangPost_KhasKurban #PosbarIDAMAN #KampungIDAMAN #OlahanDagingKurban #CookpadCommunity_Tangerang #CookpadIndonesia

Daging sapi goreng simpLe

Daging sapi goreng simpLe

Dapat daging qurban , tpi pengen dibikin simple aja, dimasakin daging goreng ajaa Dan ini menu kesukaan 🤤

15menit
Soto Tangkar Betawi Daging dan Paru Sapi

Soto Tangkar Betawi Daging dan Paru Sapi

Terlalu banyak daging qurban. Bingung dibuat apalagi jadilah di soto.

6 porsi
1 jam
Japanese Beef Teriyaki

Japanese Beef Teriyaki

Dulu saya selalu berpikir Teriyaki adalah salah satu jenis nama makanan dari jepang 😁 Ternyata Teriyaki adalah teknik memasak dengan cara dipanaskan atau dipanggang setelah suatu bahan yang akan dimasak di olesi atau dimarinasi dahulu dengan kecap dan mirin. Menariknya Teriyaki bisa diaplikasikan dengan apa saja. Ayam, daging, seafood dan juga sayuran semua bisa dimasak dengan teknik teriyaki. Dan semua enak 😍 #Cookpadcommunity_jakarta #Japanesefood #teriyaki #beef #Beefteriyaki #Phiekitchen

475 gram
Sop daging sapi

Sop daging sapi

Alhamdulillah dapat daging kurban tahun ini lumayan kisaran 4kg 😁 jadi menu pertama bikin sop deh 😁😁

4 orang
1 jam 30 menit
Rendang Daging Sapi Bumbu Instant

Rendang Daging Sapi Bumbu Instant

#GA_TheNextLevel #51 pernah beberapa kali nyoba bumbu rendang instant, tapi baru ini yg dirasa enak.

5 orang
2 jam
Sei sapi sambal matah

Sei sapi sambal matah

Dapat jatah daging sapi pas idul adha inpirasi yg keluar resep yg lagi hits,edisi bosen sate

3 orang
1 jam 50 menit
Beef Teriyaki

Beef Teriyaki

Alhamdulillah idul adha tahun ini masih dapat daging kurban dan sebagian besar daging sapi. Rendang terlalu rumit karena tahun ini punya baby newborn. Akhirnya pilih untuk masak teriyaki saja dan pastinya kids friendly 😊😊😊

4 porsi
45 menit
Beef Bowl Wagyu Saos BBQ

Beef Bowl Wagyu Saos BBQ

Habis beli daging wagyu punya temen katanya enak. Mari kita coba olah jadi beef bowl dengan saos BBQ. Cocok buat stok sahur dan berbuka puasa

45 menit
Daging Sapi Goreng Madura

Daging Sapi Goreng Madura

Assalamualaikum,wr.wb,,, Sobat Cookpaders,,,, Selamat Hari Raya "Idul Adha" 1442 H semoga penuh keberkahan,,,,🤲👏 Hari Idul Adha biasanya,kita pasti banyak Rizki daging qurban Spesial buat Sobat Cookpaders,saya ingin berbagi menu Hari Idul Adha,khususnya dari Sumenep_Madura yaitu "Daging Sapi Goreng".Menu ini bisa jadi pilihan kalau sudah bosan dengan olahan daging qurban yang berkuah Alhamdulillah,,, menu ini bisa jadi kegiatan #PPKM khususnya dari Sumenep_Madura sebagai menu pendamping Hari Raya Idul Adha #PPKM #PosbarIDAMAN #KampungIdaman #Bagikaninspirasimu #Cookpadcommunity_surabaya #Cookpadcommunity_madura

Serundeng Daging Sapi

Serundeng Daging Sapi

Masakan yang nikmat di santap pakai nasi hangat, juga bisa awet satu minggu.

10 porsi
1 jam 30 menit
Bistik Daging Sapi

Bistik Daging Sapi

#OlahanDagingKurban

2-3 porsi
30-40 menit