Beef Yakiniku (ala yoshinoy*)

Dipos pada February 22, 2022

Beef Yakiniku (ala yoshinoy*)

Anda sedang mencari inspirasi resep Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Beef Yakiniku (ala yoshinoy*), mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) memakai 12 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Recook resepnya pak dokter Banu Susanto kebetulan ada stok daging dirumah. #GA_TheNextLevel #kreasivinagoest

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Beef Yakiniku (ala yoshinoy*):

  1. 500 gr daging sapi shortplate
  2. 1 buah bombay potong panjang
  3. 1 batang daun bawang, iris tipis
  4. Minyak untuk menumis
  5. Bumbu marinasi
  6. 4 siung bawang putih, haluskan
  7. 2 cm jahe haluskan
  8. 7 sdm Kikoman bulgogi
  9. 4 sdm saori saus tiram
  10. 4 sdm minyak wijen
  11. 2 sdm madu
  12. secukupnya Lada garam

Langkah-langkah untuk membuat Beef Yakiniku (ala yoshinoy*)

1
Campur bahan marinasi dalam wadah. Kemudian masukkan daging dan simpan di lemari es minimal 1jam (sy semalaman)
Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) - Step 1
Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) - Step 1
Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) - Step 1
2
Panaskan minyak. Tumis bombay sampai harum. Kemudian masukkan daging yang sudah di marinasi. Aduk rata.
Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) - Step 2
Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) - Step 2
3
Beri secukupnya air. Masak sampai air menyusut. Masukkan daun bawang. Aduk rata.
Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) - Step 3
Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) - Step 3
Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) - Step 3
4
Sajikan dengan nasi hangat. (Sy sajikan ala2 ricebowl)
Beef Yakiniku (ala yoshinoy*) - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Beef Yakiniku

Beef Yakiniku

Kalau beli hokb** ada pilihan chicken/beef yakiniku/teriyaki. Rasa yang dimiliki oleh teriyaki biasanya dominan manis dan sedikit asin. Sedangkan rasa yang dimiliki oleh yakiniku biasanya dominan asin dan sedikit manis. Hari ini aku buat beef yakiniku. Menu sederhana dan simple banget masaknya. Yang lama adalah memarinasi dagingnya saja. Alhamdulillah keluarga suka ๐Ÿฅฐ๐Ÿ˜‹

Soto Kaki Sapi

Soto Kaki Sapi

Seperti biasa siapkan makanan kesukaan suami... soto... Kali ini mau nya soto kaki sapi biar kenyal kenyal gitu...

6 orang
2 jam
Sapi Lada Hitam dengan Kailan

Sapi Lada Hitam dengan Kailan

Simple banget, enak banget dan bergizi pastinya ๐Ÿ˜Š Harusnya tambah paprika hijau, tapi krn anakku umur 5 tahun masih belum bisa pedas. Jadi skip paprika.

3 orang
20 menit
Oseng Mercon Tetelan Daging Sapi

Oseng Mercon Tetelan Daging Sapi

Kalau udah masak oseng mercon, rasanya pengen nambah nasi terus๐Ÿ˜† nikmatnya pedes nampol๐Ÿ”ฅ๐Ÿ”ฅ mumpung ada pete dikulkas jadi dicampurin aja ke osengnya biar tambah sedep๐Ÿ˜‹ Selamat mencoba moms๐Ÿ’

Beef grill rumahan

Beef grill rumahan

Belum sempat di tata di piring udah habis, suami keburu lapar dan kaya nya emang enak panas2 kali ya makan nya. Sayang aja kurang banyak, enak banget soalnya. Resep dari Ira Frappuchino.

129ใ€‹Bistik Daging Sapi ๐Ÿ˜‹

129ใ€‹Bistik Daging Sapi ๐Ÿ˜‹

Ceritanya lagi kedatangan tamu jauuuuh, kawan lwamaa. Istrinya kawanku, suaminya kawan suamiku, jadi reonian deh... ๐Ÿ˜˜ Habis ndak kabar2 dulu.. so... sajianpun seadanya tanpa persiapan n kudu gercep ๐Ÿ˜‡ mana tak ada yang bantu2 pulak.. Alhamdulillah ada panci presto yang bener2 banyak membantu walaupun harus bergantian antara memasak nasi dan merebus daging biar cepet empyuuk ๐Ÿฅฐ Daan yang penting semua syukaaa..๐Ÿคฉ Resep adopsi dari brilio.net #bistik #bistikdagingsapi #resepku #beranicooking #homemade #cookpad #Cookpadcommunity_solo #wihdahjunaeti

Beef Yakiniku

Beef Yakiniku

Pertama masak ini dpt pujian dr suami๐Ÿ˜‚ dan rasanya mirip bingit kyk resto2 ******...cuzzzz monggo dieksekusi..

Soto Daging Sapi Rempah Kayu Manis

Soto Daging Sapi Rempah Kayu Manis

Soto Daging Sapi ini memiliki aroma rempah yang unik karena ada tambahan kayu manis , kapulaga dan cengkeh. Rasanya segar dan harum. Source : Pawon Winna #CoboyNgaco #NgobrolBareng_winna #CoboyWani #CookpadCommunity_Surabaya #PejuangGoldenApron3 #dapoertara #emaknusantarakreatif #HuntersInAction #PekanPosbarSoto

147. Sup Sumsum Sapi

147. Sup Sumsum Sapi

Dapat tulang sapi pas Idul Adha kemarin. Pastinya enak kalau dibuat sup. Sayuran dan bumbu2 pelengkap juga sudah ada di dapur. Jadilah berkreasi dengan tulang sapi dan hasilnya sup sumsum sapi yang maknyusss ๐Ÿ˜๐Ÿ˜‹ Dah mau idul adha lagi baru aku posting di sini ๐Ÿคญ #PejuangGoldenApron3 #mingguke40

Sup Iga Sapi Rempah Sedaaappppppp

Sup Iga Sapi Rempah Sedaaappppppp

Daripada beli mending bikin sendiri.

5 Orang
1 jam 30 menit
Sliced Beef Saori Blackpaper

Sliced Beef Saori Blackpaper

Karena tidak sempat beli paprika, saya ganti paprika dengan cabe hijau besar dan cabe merah besar. Hasilnya tidak jauh beda ๐Ÿ˜‰

2 orang
30-45 menit
Soto sapi seger

Soto sapi seger

Kangen sama soto Jogja...ini dia tombo kangennya mengingatkan kembali jaman mahasiswa sarapan soto di daerah Kleb*ngan #PejuangGoldenApron3 #Minggu ke 31 (Minggu, 3 Jan 2021)

Dendeng/ serundeng sapi

Dendeng/ serundeng sapi

#PejuangGoldenApron3

10 porsi
1,5 jam
Dendeng sapi balado

Dendeng sapi balado

4 - 5 orang
Beef grill

Beef grill

Sewaktu belanja di supermarket minggu lalu beli fillet daging has dalam, mau bikin ala ala daging yg di grill gitu.. gak punya grill pan nya jd pakai teflon aja, moms..

1 orang
15 menit
Bakso piyam (sapi ayam)

Bakso piyam (sapi ayam)

Saya pecinta bakso garis keras, kalau beli suka was-was sama kehigienannya. Jadi saya putuskan untuk selalu membuat bakso sendiri.

10 porsi
1,5 jam
Pom pom kentang sapi keju (14mos)

Pom pom kentang sapi keju (14mos)

Udah lama ga buat snack goreng2. Kali ini coba bikin lagi tapi pakai sapi. Resepnya masih sama sih itu2 aja๐Ÿ˜‚ hasilnya dapet 12 pcs. Bisa di frozen untuk stock snack. Atau sarapan. Jadi kalau ga sempet masak, tinggal gorengin ini. Kali ini sarapannya pas ada sisa roti keju kesukaannya jadi kukasih sama pisang juga.

12 porsi
1 jam
Perkedel kentang kornet sapi

Perkedel kentang kornet sapi

Selama pandemi, banyak belajar masak. Selain untuk masalah kebersihan makanan, untuk bekal makan siang keluarga, ternyata masak itu bikin nagih walaupun harus berkutat lama di dapur hehehe.. ๐Ÿ˜ Nah, resep pertama yang saya coba share adalah perkedel kentang kornet sapi. Semoga teman teman bisa bikin juga ya karena simple sekali. Saya juga masih sangat perlu belajar, jadi kalau ada masukan atau saran, tolong kasih tau ya ๐Ÿ˜‰

30 pcs
1 jam 30 menit