Semur Jengkol Daging Sapi

Dipos pada February 26, 2022

Semur Jengkol Daging Sapi

Anda sedang mencari inspirasi resep Semur Jengkol Daging Sapi yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Semur Jengkol Daging Sapi yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Semur Jengkol Daging Sapi, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Semur Jengkol Daging Sapi enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Semur Jengkol Daging Sapi adalah banyak. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Semur Jengkol Daging Sapi diperkirakan sekitar 1.5 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Semur Jengkol Daging Sapi sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Semur Jengkol Daging Sapi memakai 19 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Minggu ke 27 Golden Apron The Next Level (resep 1 >>> 1 Desember 2020) Source : MD's Kitchen (recook arisan) dengan modif bahan, ada yang ditambah dan dikurang sedikit. Saya tambahkan daging sapi dan santan biar lebih endolita 😋. Baru sempet posting, bikinnya udah lama dan ga sempet focan waktu itu karena keburu dibawa ke Solo pagi-pagi banget. Mau motoin disolo juga udah keburu ludes, akhirnya eksis dengan foto seadanya dalam wajan 😀 . . #GA_TheNextLevel #PejuangGoldenApronTheNextLevel #semurjengkol #semurdaging #CookpadCommunity_Bandung #BandungArisanRecook4_MD'sKitchen #cocomba #authorsbandunghebring

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Semur Jengkol Daging Sapi:

  1. 750 gr jengkol, cuci bersih lalu rebus hingga empuk
  2. 500 gr daging has sapi, potong-potong dan cuci bersih
  3. 2 ruas jari lengkuas, geprek
  4. 2 lembar daun salam
  5. 1 batang serai, geprek
  6. 2 sdt garam
  7. 2 sdt gula pasir
  8. 50 ml kecap manis
  9. 600 ml air
  10. 65 ml santan instant (Sun Kara)
  11. 2 sdm margarin (blueband serbaguna)
  12. 100 ml minyak goreng untuk menumis
  13. Bumbu halus :
  14. 100 gr cabe merah keriting
  15. 20 butir bawang merah
  16. 15 siung bawang putih
  17. 4 cm kunyit
  18. 1/2 sdt merica bubuk
  19. 1/2 sdt pala bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Semur Jengkol Daging Sapi

1
Tumis bumbu halus, lengkuas, daun salam dan serai hingga harum
Semur Jengkol Daging Sapi - Step 1
2
Tambahkan daging, aduk-aduk hingga daging berubah warna
Semur Jengkol Daging Sapi - Step 2
Semur Jengkol Daging Sapi - Step 2
3
Tuang air dan kecap manis lalu beri garam dan gula pasir. Masak hingga airnya menyusut separo
Semur Jengkol Daging Sapi - Step 3
Semur Jengkol Daging Sapi - Step 3
Semur Jengkol Daging Sapi - Step 3
4
Tuang santan dan masukkan jengkol. Masak hingga bumbu mengental
Semur Jengkol Daging Sapi - Step 4
Semur Jengkol Daging Sapi - Step 4
Semur Jengkol Daging Sapi - Step 4
5
Tambahkan margarin. Masak hingga daging empuk dan bumbu meresap. Koreksi rasa, angkat dan sajikan
Semur Jengkol Daging Sapi - Step 5
Semur Jengkol Daging Sapi - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Pizza cheese beef

Pizza cheese beef

Pengen pizza yg agak tebal,biasa bikin yg tipis,ini bikin yg tebal biar cepat kenyang nya😄😄 #cookpadindonesia #cookpadcommunity_kaltim #cookpadcommunity_borneo #pizzahut

Sup Kaki Sapi

Sup Kaki Sapi

Ide masakan dari Ibu mertua yang suka masakin sup kaki sapi kalau kami sedang pulang kampung.

5 orang
2 jam
Tongseng daging sapi

Tongseng daging sapi

Buwat menu buka puasa

Tongseng Daging Sapi

Tongseng Daging Sapi

Enak enak itu perkataan yang keluar dari mulut suami wkwkwk🤣🤣🤣, pancinya juga sudah dicuci anak anak semalam tanda sudah ludes dilahap mereka😄😄😄. Senang hati ini jadinya😆😆😆Sumber resep dari Bunda Andika Shelly #CookpadCommunity_TangerangSelatan

Beef cube lada hitam

Beef cube lada hitam

3 orang
30 menit
Beef Yakiniku

Beef Yakiniku

Source Yutub : Cookingwithhel

Tumis Buncis Beef Slice

Tumis Buncis Beef Slice

Biasa numis buncis pakai daging giling,kebetulan punya beef slice jadi coba disatuin aja dan rasanya enakkk 🙂 #tumisbuncisbeefslice #CookpadCommunity_Bogor

5 orang
30 menit
Beef Yakiniku

Beef Yakiniku

Masakan andalan klo lagi malas masak nih. Bahannya mudah didapat, masaknya cepat dan yg penting rasanya enak kayak makan di resto. Bagi yg suka pedas bisa ditambahkan potongan cabai rawit atau cabai bubuk.. Klo saya, saya tambahkan dua duanya😁 pada suka pedesss 🌶🌶🌶 #PejuangGoldenApron3 #cookpadcommunity_surabaya #CookingIsLoveMadeVisible

5 orang
30 menit
Tumis Brokoli Daging Sapi

Tumis Brokoli Daging Sapi

11-12-2020 Menu lengkap ada protein dan sayuran, tinggal tambahin tahu goreng, nasi hangat sudah tersedia. Mamak gaa perlu lama-lama di dapur dan saatnya bilang, sempurna! 👌 #JelajahResepSayuranHijau #GA_TheNextLevel #cookpadcommunity_jakarta

4 orang
35 menit
Slice Beef Goreng

Slice Beef Goreng

Bingung ide untuk memasak slice beef akhirnya memilih untuk menggoreng dengan campuran bumbu #PejuangGoldenApron3

Semur Daging Sapi

Semur Daging Sapi

Semur daging ada jg yang bilang bestik solo wes apalah yang pasti enak mudah bikinnya gak ribet anak²pun suka, smakin trasa pala n mericanya smakin mantap 😊 Daging sapi bisa d ganti dengan lidah sapi ataupun daging giling bun...sesuai selera Selamat mencoba bunda....🤗

Diced Beef Jalapeño (Resep No. 104)

Diced Beef Jalapeño (Resep No. 104)

Masih punya jalapeño sudah kebayang mau dijadiin temennya diced beef!,... pedesnya enak ga bikin sakit perut dimasak simple aja ga usah pake banyak bumbu #PejuangGoldenApron3

Untuk 4 orang
Yaomak& Romaine cah sapi

Yaomak& Romaine cah sapi

Siang ini kami makan bersama lagi,karena masih suasana imlek hari pertama jadi adik2 berdatangan...😍 Karena semalam sudah makan sayur Fat Cai serta berbagai hidangan,hari ini kita masak sayur yg simple & cepat aja ,yaitu siomak atau kami biasa menyebutnya Yaomak. Kali ini kita masak Yaomak&Romaine Cah Sapi...❤ Ini juga sayur kesukaan keluarga kami,kalau di Indo biasa masaknya ngg dicampur,tapi kebiasaan di Taipe aku& teman2 kalau memasak selalu mencampur,mungkin krn sejenis & rasanya mirip👍 Oh iya kebetulan si mamah mengajak #PekanPosbarSawi & CM Jkt-Bks juga mengajak mengolak Siomak/Yaomak yg mengandung fosfor,kalium,energi,kalsium dll yg bermanfaat bagi tubuh ini. Yuk kita eksekusi didapur,agar lezatnya serta manfaatnya bisa segera kita tuai...😍 #Mulaidaribahan #Cookpadcommunity_Jakarta #PekanPosbarSawi #memasakdengancinta #nikmatidengansyukur #PertahankanImunTubuh

Sapi lada hitam

Sapi lada hitam

Pertama kali masak sapi lada hitam...ternyata enak ... source :William Gozali youtube channel

5 orang
Kaldu Tulang Sapi Stengkel

Kaldu Tulang Sapi Stengkel

Si kecil seminggu ini udah mulai mpasi. Karena berat badannya terbilang kurang, krna bulan lalu sempet sakit dan berat badan berkurang dan stagnan aku buatin kaldu tulang stengkel ini buat nambah beratnya. Alhamdulillah dibikinin ini makan jadi makin lahap, tapi belum tahu beratnya naik berapa😅 Mudah2an saja beratnya naik 1 kg. Amin😇 Dulu ketika si kakak umur 7 bulan, beratnya juga terbilang kurang krna susah makan. Mau dibikinin kaldu ini, tapi cari di pasar harganya 100rban😱 akhirnya ga jadi beli krna mahal bgt harganya. Skrg setelah pindah di sumatra barat, harga tulang hanya 10 rb saja😅🤣 Stok kaldu ini buat 1 minggu ya..taruh di plastik per porsi makan 1 hari. Taruh di freezer. Sampai 1 minggu masih tahan. Di suhu ruang pun masih tahan kaldunya. Selain digunakan sebagai kuah, kaldu juga bisa untuk masak nasi si kecil. #Basidoncek #CookpadCommunity_Sumbar #GenkPejuangDapur #TaragakBasuo

Tumis kikil kepala sapi

Tumis kikil kepala sapi

Ini masakkan favorit keluarga saya. Cuman kalo beli jajan yg sudah matang seringkali tidak cocok krn masakan kikilnya masih tercium bau penguk apek khas bau kikilnya. Makanya saya berusaha bagaimana caranya memasak kikil kepala sapi yg tanpa bau penguk apek kikilnya.

Sop tetelan

Sop tetelan

Musim hujan buka puasnya bikin yang anget2 aja ya #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Tangerang #CocomtangPost

Beef Slice Mozarella

Beef Slice Mozarella

Buat cemilan sore yuuks.. Resep ini aku recook dari salah satu akun di Instagram.. Simple buatnya, seru rasanya 😍😍#PejuangGoldenApron3 #mingguke45 #minggu45 #week45