Burger sapi Seadanya

Dipos pada April 4, 2022

Burger sapi Seadanya

Anda sedang mencari inspirasi resep Burger sapi Seadanya yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Burger sapi Seadanya yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Burger sapi Seadanya, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Burger sapi Seadanya enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Burger sapi Seadanya adalah 3 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Burger sapi Seadanya diperkirakan sekitar 30 menit.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Burger sapi Seadanya sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Burger sapi Seadanya memakai 8 jenis bahan dan 3 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

#CookpadCommunity_Yogyakarta #MeatLoversIstimewa #SelaluIstimewa #BancakanOnlineBarengCookpad #Ebook Maafkan dengan foto seadanya karena memang hanya menu ini yg baru saya buat dari daging qurban.. Bukan ga doyan tapi karena suami yg ketika lebaran haji berprofesi jadi jagal dadakan setiap tahunnya dimana sampe 3 hari berturut2 melakukan penyembelihan binatang qurban, maka beliau ga doyan makanndaging sampe berminggu-minggu karena sudah mblenger baunya. Oleh karena itu kadang saya masak yg simpel hanya untuk anak saja dan taun ini anakku hanya minta dibuatin burger rumahan menggunakan bahan2 yg ada saja

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Burger sapi Seadanya:

  1. 200 gr daging sapi giling
  2. 1/4 buah bawang bombay cincang
  3. 1 siung bawang putih cincang
  4. 1 sdm munjung tepung panir
  5. 1 putih telur
  6. 20 gr keju parut
  7. Seujung sendok pala dan lada
  8. secukupnya Garam dan kaldu bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Burger sapi Seadanya

1
Campur semua bahan dalam food processor dan giling rata
Burger sapi Seadanya - Step 1
2
Bentuk bulat dan bisa diisi dengn keju moza atau milkysoft atau keju Quickmelt sesuai selera atau bahkan tidak diisi juga ga pa2. Panaskan teflon lalu beri mentega.. Pan dengan api kecil sampai matang di ke2 sisi
Burger sapi Seadanya - Step 2
3
Siapkan roti tawar(punyanya) atau roti burger lebih baik. Panaskan teflon lalu beri mentega sedikit lalu pan bolak balik. Tata di piring beri patty burger lalu tomat(klo ada selada lebih baik) beri mayones dan saus sambal. Tutup lagi dengan roti silahkan dinikmati.. Kamu bisa juga buat simpanan.. Caranya tata di plastik yg dibelah 2tanpa pputus.. Bentuk bulat lalu masukan ke plastik tutup lagindengan plastik lalu simpn dibox dan freezer.. Burger enak nan juisi siap dinikmati tanpa mikir baya l
Burger sapi Seadanya - Step 3
Burger sapi Seadanya - Step 3

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sop Seger Daging Sapi

Sop Seger Daging Sapi

Pemanasan sebelum makan masakan dengan bumbu bumbu kuat atau bersantan sop daging bisa jadi jeda yg menyenangkan perut. Sayuran yg ramah dg perut akan bagus bagi pencernaan dan kami yg suka sayuran. Dan tetap masaknya simpel. Cukup digrepek geprek saja bumbunya. Pas buat menaikkan mood pas badan sakit semua abis gowes kejauhan 🙈🙈 #BancaanOnlineBarengCookpad #eBook

6 orang
1 jam
Sapi lada hitam wenakkk

Sapi lada hitam wenakkk

Hbs makan sapi lada hitam di kondangan langsung deh pengen bikin sendiri .. alhasilll wenakk poll wajib recook ni mom pas masak nya pun sedep2 daging gt 😍😍 Suami suka istripun senang hahaha.. Yuk ah cuss recook 😘😘 . . Source: susi agung

Beef Teriyyaki

Beef Teriyyaki

Haaiii sahabat dapur semua... Alhamdulilah masih di beri kesempatan di tengah ujian 2 anak saya yang sedang sakit dan harus menjalani rawat inap, serta suami saya yang masih dalam masa pemulihan pasca operasi batu ginjal. Semoga upaya menulis resep ini tetap memberikan manfaat Bagi banyak orang dan semoga lantaran hal ini keluarga kami juga senantiasa di berikan keberkahan... #GA_TheNextLevel #BancakaanOnline

Tongseng Sapi

Tongseng Sapi

Menu olahan daging kesukaan pak Suami. Tongseng Daging. Ini tuh bener-bener enak. Bikin selera makan. Ini pake resep nya Mba Anita joyo dan sekarang jadi salah satu resep olahan daging yang paling sering di bikin. #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Sumbar #Community_Sumbar #Basidoncek #BancakanOnlineBarengCookpad #eBook

Sop Jando

Sop Jando

Source : Susi Agung #cookpadcommunity_jakarta #cookpadindonesia #PejuangGoldenApron2 #BancakanOnlineBarengCookpad

Empal Gepuk Daging Sapi

Empal Gepuk Daging Sapi

Khas Sunda rasa daging Manis dan Gurih. Pembuatan videonya bisa dilihat di Channel YT ku (jeezaic). Terima Kasih.

Patty Daging Sapi (Isian Burger)

Patty Daging Sapi (Isian Burger)

Lihat notifikasi Go-Fo*d ada diskon burger. Lalu kepikiran, hmmm kayaknya bikin seru nih hehe Ini takaran coba-coba tapi kayaknya lumayan banget menurut versi saya😅

8 porsi
30 menit
Steak Daging Sapi ala Bunqi

Steak Daging Sapi ala Bunqi

Selamat Hari Raya Idul Adha 1441 H. Hari raya dapet daging, eh besoknya langsung dibuat steak. Suami sama anak soalnya request steak daging sapi melulu. Hehehehe 😂 #BelanjaIdeDiPasarCookpad #SarungTanganCookpad #SutilCookpad #Dapurbunqi #Resepsimplebunqi

RENDANG DAGING SAPi

RENDANG DAGING SAPi

Menyambut hari raya Odul Adha. Dgn masak daging korban

Beef Teriyaki / Teriyaki Daging Sapi

Beef Teriyaki / Teriyaki Daging Sapi

Sekali-kali ingin dimasak dengan saus teriyaki karna kata anak dan suamiku sudah bosan diolah menjadi gulai, semur ataupun rendang😅 Baiklah, untuk menu kali ini daging sapinya aku olah menjadi beef teriyaki yaaa sesuai request. Selamat makan❤️ #PejuangGoldenApron3 #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadIndonesia

Dendeng Sapi Bumbu Kelapa 🍂

Dendeng Sapi Bumbu Kelapa 🍂

Ceritanya mau diawetkan daging sapinya yaitu dikeringkan lewat dijemur,,tapi setelah dipikir mau dimasak pakai kelapa aja 😄,, disini pakai bahan utama daging sapi juga pakai kecap #BelanjaIdeDiPasarCookpad #SarungTanganCookpad #cookpad_id #masakitusaya

1 piring
Bubur kentang kare daging sapi (mpasi 6m4d)

Bubur kentang kare daging sapi (mpasi 6m4d)

Duh raaanya dah lama ga bkin resep mpasi oyaa , ini mpasi buat ank kedua ku dan alhmdulillab habis dan lahap krna gurih heheheh

Tongseng Daging Sapi tanpa santan

Tongseng Daging Sapi tanpa santan

Tongseng adalah makanan khas dari Jawa Tengah. Disebut tongseng karena memasak nya dengan cara dioseng/tumis. Mengoseng daging kambing/sapi dicampur dengan kecap, bumbu, irisan tomat dan kol. Rasa manis gurih, renyahnya kol dan pedes nya cabe rawit mantaaap💞👍 #PejuangGoldenApron3 #Minggu10 #CookpadCommunity_Bandung

Sop iga sapi

Sop iga sapi

Pagi sobat cookpaders, setor ngabibitanya ide dari tim kesayangan teh wina, olahan kurban emang bisa dibuat macem² ya,, tapi karna dirumah lagi pada emflu anak²nya jadi di doping pake sup hangat nikmat, dan resep ini saya recook dari salah satu tim combo kesayangan juga teh indry hapsari yg followersnya udah 1k lewat haha.. juaarraaa emang. Resep ini enak simple recomended banget mangga yang mau coba syilahkan.. 🤭 #CookpadIndonesia #CookpadCommunity_Bogor #ComBoNgabibita_dagingkurban #masakitusaya

5 mangkuk
Sate daging sapi panggang teflon

Sate daging sapi panggang teflon

Selamat Idhul Adha buat semua temen Cookpad, buat meriahkan cookpad dengan olahan daging aku ikutan #BancaanOnlineBarengCookpad supaya dapat #eBook😁

20 tusuk
1 jam 30 menit
72. Terik Tahu dan Daging Sapi

72. Terik Tahu dan Daging Sapi

Recook dari Mbak Putri Dapur Ryuna, lagi kepikir bikin olahan daging sapi apa yang anak bungsu saya juga suka...Alhamdulillah...menu ini serumah suka termasuk anak bungsu, ijin untuk daging sapi, saya blender kemudian sy bulat bulatkan, saya pakai daging dan tahu, silakan kalo mau dicoba dengan tempe dan telur lbh mantull , Yukk Cuzz layak dicoba, sekalian meramaikan : #BancakanOnlineBarengCookpad, semoga bisa dapat #OnlineClass spy nambah ilmu, nambah teman dan nambah semangat ngeCookpadnya, #JagoRecookAkuRaPopo_Semarang #PejuangGoldenApron3